Populix

Aturan Baru Studi Mingguan

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Hai Popstars,

Ada sedikit perubahan aturan pada Studi Mingguan yang perlu kamu tau nih!

Saat ini batas maksimal studi mingguan yang bisa kamu klaim adalah 10 studi. Jika kamu sudah mencapai batas maksimal klaim Studi Mingguan, kamu bisa lanjut ke aktivitas/misi lainnya, yaitu bermain Popquest dan ajak teman melalui Teman Popcorn.

Nantinya, akan ada aktivitas atau fitur menarik lainnya yang akan segera hadir di Populix. Pastikan selalu cek aplikasi Populix-mu ya agar tidak ketinggalan informasi terbaru dari kami 🙂

Terima kasih, Popstars!

Artikel Terkait
Mengenal Analisis dalam Penelitian, Jenis, dan Tujuannya
Anda tentu sudah pernah mendengar kata analisis, tetapi tahukah apa itu analisis? Analisis adalah sebuah proses pemecahan atau penguraian suatu informasi serta data menjadi elemen-elemen lebih kecil agar dapat dipahami dan dievaluasi. Dalam artikel “Understanding Analysis: A Comprehensive Guide” oleh John Smith (2020), analisis dijelaskan sebagai proses penting dalam berbagai bidang, baik itu bidang ilmu […]
Modus Penipuan Survei Online, Begini Cara Menghindarinya
Apakah survei online aman? Sebagian dari Anda mungkin masih bertanya-tanya lantaran banyaknya penipuan survei online di internet. Seperti yang diketahui, saat ini banyak perusahaan yang membuat survei online untuk berbagai keperluan pemasaran serta memenuhi kebutuhan pelanggan. Namun, seiring perkembangan teknologi yang semakin canggih,  hal tersebut juga dimanfaatkan oleh oknum kurang bertanggung jawab untuk melakukan modus […]
Prakerja 2024 Gelombang 64, Ini Syarat Mendaftarnya!
Anda tentu sudah mendengar soal Kartu Prakerja. Ini merupakan salah satu program ketenagakerjaan yang digagas Pemerintah Indonesia sejak masa pandemi Covid-19 hingga saat ini Prakerja 2024. Mengutip dari situs resmi Prakerja, Program Kartu Prakerja adalah program beasiswa pelatihan untuk meningkatkan kompetensi kerja dan kewirausahaan. Program ini ditujukan bukan hanya untuk pencari kerja, tetapi juga mereka […]