Populix adalah perusahaan riset dan penyedia platform survei online yang menghubungkan individu, pelaku UMKM, start up, perusahaan lokal maupun multinasional, hingga pelaku akademisi dari beragam industri, dengan responden di seluruh Indonesia. Kami menyediakan beberapa layanan yang dapat membantu proses riset dan survei dilakukan lebih cepat, mudah, serta terjangkau. Sebagai responden, Anda bisa mendapat reward menarik hanya dengan mengerjakan dan menyelesaikan studi di aplikasi Populix.
Apa Itu Populix?
3 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
13
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Hipotesis Alternatif: Pengertian, Jenis, Contoh
Terdapat dua jenis hipotesis dalam penelitian, salah satunya yaitu hipotesis alternatif. Mengutip laman Research Connections, hipotesis alternatif adalah hipotesis eksperimental yang menyatakan bahwa terdapat perbedaan nyata antara dua kelompok atau lebih. Hipotesis alternatif sering kali bertentangan dengan hipotesis nol. Misalnya jika hipotesis nol memperkirakan sesuatu benar, maka hipotesis alternatif memperkirakan sesuatu itu salah. Pahamil lebih […]
Dominasi Suara Milenial dan Gen-Z di Pemilu 2024
Sebentar lagi kita akan meninggalkan tahun 2023 dan masuk ke tahun 2024. Kita tahu bahwa akan ada pemilihan umum tahun 2024 (Pemilu 2024). Untuk pertama kalinya, para voters akan didominasi oleh generasi Milenial dan GenZ. Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengatakan akan ada 66,8 juta voters dari generasi Milenial dan 46,8 juta voters dari GenZ. Artinya, […]
Begini Kebiasaan Generasi Z Indonesia Belanja Pakaian di E-Commerce
Lahir dan tumbuh di tengah perkembangan teknologi yang pesat menjadikan generasi Z terbiasa dengan berbagai alat canggih di kesehariannya. Keberadaan internet nampaknya sudah menjadi gaya hidup bagi Generasi yang lahir antara tahun 1996 sampai 2010 ini. Berkat kecanggihan teknologi informasi pula, generasi Z telah terbiasa untuk memenuhi kebutuhannya lewat bantuan internet. Online shopping jadi salah […]