Populix

Apa saja kriteria responden yang disediakan oleh PopSurvey?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Saat ini, PopSurvey mendukung pilihan kriteria demografi dasar berupa domisili, usia, gender responden, serta demografi tambahan terkait perilaku konsumen.

Selain itu, Anda juga dapat menyebarkan survei kepada kelompok responden Anda sendiri secara gratis, di mana hal ini dapat ditentukan pada tahap pembuatan survei.

Artikel Terkait
Brand Performance, Definisi hingga Cara Meningkatkannya
Anda yang bekerja dalam dunia marketing atau pemasaran, mungkin sudah tidak asing lagi dengan brand performance. Brand performance adalah sebuah istilah yang berkaitan dengan kinerja atau performa suatu merek, berfokus pada peningkatan reputasi dari merek tersebut. Brand performance pastinya juga merujuk pada tujuan perusahaan. Semakin baik brand performance suatu bisnis, maka konsumen atau pelanggan semakin […]
Populix
30 Jan 2023
5 Aplikasi Penghasil Uang Tunai dan Tips Memilihnya
Di era digital saat ini, aplikasi penghasil uang tunai semakin populer. Banyak pengguna yang penasaran apakah benar aplikasi reward ini bisa memberikan uang tunai atau hanya janji semata. Artikel ini akan menjelaskan bagaimana beragam aplikasi reward tersebut bekerja dan memberikan rekomendasi aplikasi terpercaya yang terbukti membayar. Bagaimana Aplikasi Penghasil Uang Tunai Bekerja? Aplikasi reward uang […]
Polusi Jadi ‘Momok’ Warga Jakarta, Uji Emisi Jadi Solusi 
Polusi udara di wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya menjadi persoalan penting yang harus segera diselesaikan. Belakangan, masalah ini cukup menarik perhatian. Pasalnya, masyarakat di wilayah ini sudah mulai sadar dengan kualitas udara di DKI Jakarta dan sekitarnya. Hal ini terlihat dari studi yang dilakukan Populix bersama dengan Vital Strategies bertajuk “Survei Persepsi Masyarakat terhadap Uji […]