Populix

Apakah saya akan mendapatkan notifikasi email saat sebuah studi baru tersedia?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Kami hanya akan mengirimkan pemberitahuan studi baru melalui email ke partisipan yang memenuhi kriteria studi. Perlu diketahui bahwa setiap studi memiliki kuota responden tertentu, maka responden akan dipilih secara otomatis oleh sistem kami berdasarkan partisipan yang paling aktif di sistem kami.

Artikel Terkait
3 Tips Memilih Aplikasi Laporan Keuangan yang Tepat untuk Bisnis
Berbisnis itu mirip dengan bermain catur, di mana setiap langkah harus dipikirkan dengan hati-hati. Hal ini seperti kamu memilih aplikasi laporan keuangan, dari sekian banyak pilihan yang ada, kamu harus memikirkan aplikasi seperti apa yang tepat untuk bisnis kamu. Terlebih, di era digital yang semakin maju, aplikasi laporan keuangan akan membantu kamu dalam memantau, menganalisis, […]
Bagaimana Cara Membuat Akun Populix?
Populix merupakan consumer insights platform yang membangun basis data responden dari kalangan masyarakat umum di seluruh Indonesia. Tujuannya adalah untuk membantu bisnis dan institusi agar dapat mempelajari kebutuhan konsumennya melalui survei yang akurat, terpercaya, dan berbasis real-time. Siapa pun bisa menjadi responden Populix, mulai dari mahasiswa, ibu rumah tangga, pekerja kantoran, hingga ojek online. Setiap […]
20 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Webometrics 2024
Webometrics merupakan sebuah lembaga pemeringkatan universitas dalam skala internasional. Tahun ini, Webometrics kembali merilis peringkat universitas di dunia, termasuk di dalamnya meliputi universitas terbaik di Indonesia. Di awal tahun 2024 ini, setidaknya ada 11.989 ranking universitas dunia yang terdapat di Webometrics. Setiap tahunnya, pemeringkatan universitas ini diterbitkan dua kali, yaitu di akhir bulan Januari dan […]