Populix

Apakah saya akan mendapatkan notifikasi email saat sebuah studi baru tersedia?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Kami hanya akan mengirimkan pemberitahuan studi baru melalui email ke partisipan yang memenuhi kriteria studi. Perlu diketahui bahwa setiap studi memiliki kuota responden tertentu, maka responden akan dipilih secara otomatis oleh sistem kami berdasarkan partisipan yang paling aktif di sistem kami.

Artikel Terkait
Mengenal SINTA Kemendikbud & Tips Penelitian Terindeks SINTA
Mencari referensi yang relevan merupakan hal penting dalam menjalankan penelitian komprehensif. Salah satu sumber yang tepat untuk menemukan referensi penelitian yaitu melalui SINTA Kemendikbud. SINTA (Science and Technology Index) adalah platform yang menyediakan akses ke berbagai informasi ilmiah dan referensi penelitian. Di platform ini, tersedia sejumlah jurnal online nasional yang terakreditasi. SINTA Kemendikbud berfungsi pula […]
7 Alasan Kuliah S2 Dalam Negeri Semakin Populer
Minat untuk melanjutkan kuliah S2 dalam negeri terus mengalami peningkatan. Banyak lulusan program sarjana (S1) yang memilih melanjutkan pendidikan S2 di Indonesia daripada di luar negeri. Pilihan tersebut dipengaruhi oleh berbagai faktor, seperti biaya yang lebih terjangkau, kualitas pendidikan yang semakin kompetitif, hingga kemudahan akses terhadap program-program magister di berbagai kota besar di Indonesia. Tingginya […]
6 Aplikasi Penghasilan Tambahan Mahasiswa, Raih Rewardnya!
Menghasilkan uang tunai sambil kuliah menjadi tantangan bagi mahasiswa yang sering memiliki jadwal padat dan anggaran yang terbatas. Untungnya, perkembangan teknologi membuka peluang baru bagi mahasiswa untuk memperoleh penghasilan tambahan melalui aplikasi penghasilan tambahan mahasiswa. Dengan aplikasi tersebut, mahasiswa bisa memperoleh reward yang langsung dapat dicairkan dalam bentuk uang tunai atau hadiah lainnya. Caranya pun […]