Kamu bisa mencoba PopSurvey, layanan survei self-service kami, dengan menekan ikon ‘Coba PopSurvey’ yang tertera di pojok kanan atas layar. Atau, jika kamu memiliki kebutuhan studi lain dan riset yang lebih kompleks, silakan menghubungi tim peneliti kami melalui email di support@populix.co atau pilih tombol ‘Bantuan’ di pojok kanan atas layar.
Bagaimana saya dapat membuat studi dan melakukan riset di Populix?
4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Tren Affiliate Marketing di Kalangan Publik dan Pengusaha
Affiliate marketing atau afiliasi pemasaran muncul menjadi salah satu elemen penting dalam lanskap bisnis saat ini yang begitu kompetitif. Kemampuan affiliate marketing mendorong penjualan dan meningkatkan kesadaran merek membuat banyak pengusaha memanfaatkan strategi pemasaran ini untuk meningkatkan pendapatan mereka. Tak hanya para pengusaha, masyarakat awam pun mulai tertarik bergabung dalam affiliate program. Mereka menyadari ada […]
Grace Period adalah: Definisi, Keuntungan, dan Perhitungannya
Istilah grace period mungkin masih asing bagi sejumlah orang. Namun bagi Anda yang menggunakan layanan kartu kredit dari bank, kata ini mungkin sudah sering terdengar. Grace period adalah perpanjangan waktu yang diberikan pihak bank kepada debitur yang telah melewati jatuh tempo pembayaran tagihan. Berdasarkan hal tersebut, maka tujuan grace period adalah memberikan sedikit kelonggaran agar […]
Z Score: Pengertian, Rumus, Contoh pada Penelitian
Tahukah Anda apa itu Z score? Mengutip laman Research Connections, Z score adalah skor yang dihasilkan dengan mengurangkan nilai rata-rata dari nilai data individual dan membaginya dengan deviasi standar. Hal itu menstandardisasi nilai data dan memungkinkan nilai data individual dari distribusi berbeda (distribusi dengan rata-rata dan deviasi standar berbeda) untuk dibandingkan. Z score ini berkaitan […]
IDN
ENG