Populix

Bagaimana saya dapat membuat studi dan melakukan riset di Populix?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Kamu bisa mencoba PopSurvey, layanan survei self-service kami, dengan menekan ikon ‘Coba PopSurvey’ yang tertera di pojok kanan atas layar. Atau, jika kamu memiliki kebutuhan studi lain dan riset yang lebih kompleks, silakan menghubungi tim peneliti kami melalui email di support@populix.co atau pilih tombol ‘Bantuan’ di pojok kanan atas layar.

Artikel Terkait
Perusahaan Dagang: Definisi, Ciri-Ciri, Jenis, hingga Contoh
Kegiatan ekonomi memang tak bisa dipisahkan dari kehidupan bermasyarakat. Hampir semua masyarakat pasti sudah pernah melakukan aktivitas jual beli untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, munculnya perusahaan dagang adalah salah satu contohnya. Singkatnya, perusahaan dagang adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang jual beli, khususnya barang. Kira-kira apa saja yang dilakukan oleh sebuah perusahaan dagang? Yuk, simak di […]
18 Makanan Kekinian 2022 untuk Ide Bisnis, Wajib Dicoba!
Tren makanan kekinian kerap mengalami perubahan tiap tahunnya. Ada yang tetap eksis, namun ada juga yang hanya viral sesaat. Jika tahun kemarin daftar cemilan kekinian didominasi oleh tim gurih, di tahun ini varian makanan manis juga banyak mengisi daftar pilihan. Dari sekian jenis makanan yang sempat tren di tahun lalu, terdapat beberapa makanan kekinian yang […]
10 Cara Mengembangkan Usaha atau Bisnis agar Untung
Jika memikirkan tentang memulai bisnis dari nol, kita semua tahu memang tidak mudah. Tantangannya akan berlanjut pada bagaimana cara mengembangkan usaha tersebut sehingga bisa tetap berdiri kokoh dan memiliki pelanggan yang loyal. Tak sekadar menjalankannya, tentu Anda harus tahu mengenai langkah dan strategi yang tepat dalam mengembangkan usaha. Lantas, bagaimana caranya? Untuk lebih jelasnya, yuk, […]