Populix

Bagaimana cara saya membayar responden?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Sebelum menjalankan studi, kami memberlakukan termin pembayaran lump sum. Klien dapat menentukan jumlah reward yang akan diberikan ke setiap responden, kriteria responden yang diinginkan, dan durasi pengerjaan studi atau wawancara (kualitatif).

Setelah responden sukses melengkapi studi, tim peneliti kami akan memvalidasi jawaban mereka terlebih dahulu, dan kami akan memberikan reward secara langsung ke akun Populix mereka.

Artikel Terkait
Riset untuk Institusi Pemerintahan demi Kebijakan Efektif
Di era modern yang ditandai dengan arus informasi yang cepat dan kompleksitas permasalahan sosial, adanya riset untuk institusi pemerintahan menjadi elemen kunci dalam merancang kebijakan publik yang benar-benar tepat sasaran. Tanpa riset yang kuat, proses pembuatan kebijakan sering kali hanya mengandalkan asumsi, opini, atau tekanan politik yang belum tentu mencerminkan kebutuhan dan kondisi riil masyarakat. […]
Pengertian Marketing Mix, Fungsi, dan Contoh Penerapannya
Marketing mix adalah istilah yang erat dengan masalah bisnis dan pemasaran. Identifikasi produk, harga, tempat, dan unsur pemasaran lainnya dibahas dalam teori yang dikenal juga dengan sebutan bauran pemasaran ini. Bagi Anda yang setiap hari berkutat dengan bisnis dan pemasaran, memahami konsep bauran ini akan membantu meningkatkan keefektifan proses pemasaran yang dilakukan. Bagaimana penjelasan lengkap […]
Histogram: Pengertian, Jenis, Penggunaan, dan Cara Membuatnya
Dalam penelitian, histogram sering kali digunakan untuk menampilkan data terutama untuk jenis data numerik. Melansir laman Byju’s, histogram adalah diagram yang terdiri dari persegi panjang yang luasnya sebanding dengan frekuensi suatu variabel dan lebarnya sama dengan interval kelas. Histogram diwakili oleh sekumpulan persegi panjang yang berdekatan satu sama lain. Setiap batang merepresentasikan setiap jenis data.   […]