Tentunya kami akan memastikan bahwa setiap responden adalah orang yang asli dengan cara melakukan verifikasi terhadap KTP saat mereka melakukan proses registrasi. Kami juga memiliki parameter dan melakukan skrining berkala melalui kegiatan PopCheck, Polling Harian, dan Popscore untuk mempelajari kriteria dan minat responden kami yang beragam. Selain itu, kami merancang pertanyaan kuesioner dengan menggabungkan pertanyaan jebakan untuk menguji konsentrasi responden.
Bagaimana Populix memastikan kualitas dari tiap responden?
4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Kuesioner Penelitian Skripsi: Tips Membuat, Menyebarkan, Analisis
Kuesioner penelitian skripsi adalah alat penting pengumpulan data untuk penelitian akademik. Mahasiswa dapat memperoleh data valid dan relevan untuk mendukung penelitian dengan kuesioner yang baik. Akan tetapi, membuat kuesioner yang efektif tidaklah mudah. Setiap pertanyaan harus dirancang dengan jelas agar dapat menghasilkan data yang akurat dan sesuai dengan tujuan penelitian. Selain itu, mahasiswa juga perlu […]
5 Cara Membuat Portofolio Kerja Profesional
Portofolio kerap menjadi salah satu syarat yang wajib dilampirkan saat melamar pekerjaan. Oleh karena itu, Anda perlu tahu cara membuat portofolio profesional yang dapat memikat perekrut. Portofolio menjadi cara terbaik untuk mempresentasikan segala yang telah Anda kerjakan kepada calon pemberi kerja. Demonstrasikan pekerjaan dan keterampilan Anda dalam portofolio tersebut. Apa Itu Portofolio Kerja? Mengutip laman […]
Easily Find Survey Respondents in SEA for Research Needs
Conducting research, whether for academic purposes or business insights, always comes with one recurring challenge: finding the right survey respondents. Students working on their thesis or academic projects, and businesses seeking accurate market insights, often struggle with this step. Without the right participants or respondents, research can easily lose its value. This challenge becomes even […]
IDN
ENG