Populix

Bagaimana Populix memastikan kualitas dari tiap responden?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Tentunya kami akan memastikan bahwa setiap responden adalah orang yang asli dengan cara melakukan verifikasi terhadap KTP saat mereka melakukan proses registrasi. Kami juga memiliki parameter dan melakukan skrining berkala melalui kegiatan PopCheck, Polling Harian, dan Popscore untuk mempelajari kriteria dan minat responden kami yang beragam. Selain itu, kami merancang pertanyaan kuesioner dengan menggabungkan pertanyaan jebakan untuk menguji konsentrasi responden.

Artikel Terkait
Apa itu Cloud Kitchen? Jenis, Contoh, Kelebihan & Kekurangan
Pernahkah Anda mendengar istilah cloud kitchen? Cloud kitchen adalah salah satu inovasi dalam cara berbisnis kuliner, di mana metodenya sangat berbeda dengan restoran konvensional. Yup, cloud kitchen memanfaatkan perkembangan teknologi yang ada guna menjalankan bisnisnya. Tak dapat dipungkiri di situasi yang serba sulit seperti sekarang, pebisnis dituntut untuk memikirkan strategi baru supaya usahanya tetap berjalan […]
Mengenal SINTA Kemendikbud & Tips Penelitian Terindeks SINTA
Mencari referensi yang relevan merupakan hal penting dalam menjalankan penelitian komprehensif. Salah satu sumber yang tepat untuk menemukan referensi penelitian yaitu melalui SINTA Kemendikbud. SINTA (Science and Technology Index) adalah platform yang menyediakan akses ke berbagai informasi ilmiah dan referensi penelitian. Di platform ini, tersedia sejumlah jurnal online nasional yang terakreditasi. SINTA Kemendikbud berfungsi pula […]
Variabel: Pengertian, Jenis, dan Contoh pada Penelitian
Variabel adalah sebuah istilah yang dapat digunakan dalam beberapa konteks, salah satunya penelitian. Lantas, apa itu variabel? Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki beberapa definisi variabel. Definisi pertama yaitu dapat berubah-ubah, berbeda-beda, bermacam-macam. Kemudian, variabel pun didefinisikan sebagai sesuatu yang dapat berubah, faktor atau unsur yang ikut menentukan perubahan. Selain itu, KBBI mendefinisikan variabel sebagai […]