Populix

Bagaimana saya dapat memastikan bahwa jawaban yang diterima adalah asli dan tidak dimanipulasi?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Untuk memastikan kualitas jawaban dari setiap studi, tim peneliti kami melakukan segmentasi untuk setiap responden yang berpartisipasi. Setiap responden memiliki ID khusus dan hanya dapat berpartisipasi satu kali untuk setiap studi, sehingga tidak akan terjadi double-entry dan mismatch kriteria.

Artikel Terkait
Survei: Definisi, Kelebihan, Kekurangan, Contoh Pertanyaan
Survei adalah sebuah istilah yang sudah lazim didengar. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) survei adalah teknik riset dengan memberi batas yang jelas atas data; penyelidikan; peninjauan. Mengutip laman Research Connections, survei merupakan pendekatan penelitian yang dirancang untuk mengumpulkan data secara sistematis tentang sekelompok individu. Dara diperoleh melalui pertanyaan langsung, seperti menggunakan kuesioner tertulis atau […]
Indeks Keselamatan Jurnalis 2023: 45% Jurnalis Pernah Mengalami Tindak Kekerasan
Keselamatan jurnalis Indonesia masih belum sepenuhnya terjamin. Ancaman terhadap keselamatan jurnalis itu terutama datang dari negara dan organisasi masyarakat (Ormas). Temuan ini didapat melalui pengukuran Indeks Keselamatan Jurnalis yang dilakukan Yayasan Tifa sebagai bagian dari Konsorsium Jurnalisme Aman bersama PPMN dan HRWG berkolaborasi dengan Populix dan didukung oleh Kedutaan Belanda. Indeks Keselamatan Jurnalis 2023 berada […]
Riset Iklan: Kunci agar Pesan Kampanye Tepat Sasaran
Dalam dunia pemasaran yang kompetitif, riset iklan bukan lagi pilihan tambahan, melainkan langkah strategis yang wajib dilakukan sebelum dan sesudah kampanye berjalan. Tanpa riset yang matang, sebuah iklan berisiko tidak relevan dengan audiens, membuang anggaran, dan gagal mencapai tujuan komunikasi merek. Melalui riset yang tepat, brand dapat memahami bagaimana pesan iklan diterima, apakah visual dan […]