Waktu proses pengerjaan studi oleh responden tergantung pada tingkat kesulitan atau jumlah pertanyaan yang diberikan untuk setiap studi. Biasanya kami mengadakan pilot study sejumlah N = 300 orang dengan jumlah pertanyaan 10, maka waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan studi tidak lebih dari 15 menit untuk setiap responden. Sistem kami diatur sedemikian rupa sehingga setiap peserta hanya memperoleh satu kiriman untuk setiap studi di Populix. Apabila responden menjawab lewat dari batas waktu yang sudah ditentukan, maka sistem kami akan otomatis membatalkan jawaban responden tersebut.
Berapa lama waktu yang diperlukan responden untuk mengisi studi?
4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Teori: Definisi, Landasan Teori Penelitian, Manfaat
Sering sekali kita mendengar istilah teori. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti kata teori adalah pendapat yang didasarkan pada penelitian dan penemuan, didukung oleh data dan argumentasi. Selain itu, teori juga diartikan sebagai penyelidikan eksperimental yang mampu menghasilkan fakta berdasarkan ilmu pasti, logika, metodologi, argumentasi. Masih menurut KBBI, teori merupakan asas dan hukum umum […]
Pahami 5 Fitur Penting pada Sistem Omnichannel
Apa Itu Omni channel? Omnichannel adalah sebuah sistem yang menghubungkan beberapa saluran informasi yang berbeda ke dalam satu interface (dashboard) sebagai langkah untuk mempermudah bisnis. Adanya platform omnichannel pastinya membantu para pebisnis, baik yang mempunyai toko online maupun offline, karena segala operasional bisnis dapat dilakukan secara mudah melalui sistem satu ini. Khususnya bagi kamu yang […]
Keuntungan Bayar Invoice dengan Virtual Credit Card
Pandemi COVID-19 telah membawa perubahan besar dalam cara kita melakukan transaksi bisnis, termasuk pembayaran invoice. Pembayaran konvensional yang mengharuskan saling bertemu, seperti cek dan uang tunai telah berkurang jauh. Hal ini mendorong banyak orang untuk beralih ke pembayaran digital yang lebih aman dan praktis. Pembayaran digital terus berkembang dengan berbagai metode. Salah satunya, Virtual Credit […]
IDN
ENG