Populix

Bagaimana saya dapat membuat studi dan melakukan riset di Populix?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Kamu bisa mencoba PopSurvey, layanan survei self-service kami, dengan menekan ikon ‘Coba PopSurvey’ yang tertera di pojok kanan atas layar. Atau, jika kamu memiliki kebutuhan studi lain dan riset yang lebih kompleks, silakan menghubungi tim peneliti kami melalui email di support@populix.co atau pilih tombol ‘Bantuan’ di pojok kanan atas layar.

Artikel Terkait
5 Rekomendasi Aplikasi Penghasilan Tambahan, Bikin Cuan!
Mencari penghasilan tambahan bisa semakin mudah dengan adanya aplikasi penghasilan tambahan yang menawarkan reward menarik. Hanya dengan memanfaatkan handphone, Anda bisa memperoleh pendapatan ekstra dari berbagai aktivitas sehari-hari. Apa Itu Aplikasi Penghasilan Tambahan? Aplikasi penghasilan tambahan adalah aplikasi yang memungkinkan pengguna mendapatkan uang atau reward dengan menyelesaikan berbagai tugas. Mulai dari mengisi survei, menonton video, […]
Polusi Jadi ‘Momok’ Warga Jakarta, Uji Emisi Jadi Solusi 
Polusi udara di wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya menjadi persoalan penting yang harus segera diselesaikan. Belakangan, masalah ini cukup menarik perhatian. Pasalnya, masyarakat di wilayah ini sudah mulai sadar dengan kualitas udara di DKI Jakarta dan sekitarnya. Hal ini terlihat dari studi yang dilakukan Populix bersama dengan Vital Strategies bertajuk “Survei Persepsi Masyarakat terhadap Uji […]
4 Investasi Modal Kecil Untuk Tambah Penghasilan
Pandemi menjadi masa sulit yang harus dilewati masyarakat Indonesia. selain dihantui penyebaran virus, masyarakat juga dikhawatirkan oleh kondisi keuangan yang semakin menipis. Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) pada Juni lalu, semua kalangan pendapatan di Indonesia mengalami kemerosotan pendapatan. sebanyak 70% masyarakat berpendapatan rendah atau di bawah Rp 1,8 Juta menjadi kelompok penghasilan yang paling […]