Populix

Bagaimana saya dapat memastikan bahwa jawaban yang diterima adalah asli dan tidak dimanipulasi?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Untuk memastikan kualitas jawaban dari setiap studi, tim peneliti kami melakukan segmentasi untuk setiap responden yang berpartisipasi. Setiap responden memiliki ID khusus dan hanya dapat berpartisipasi satu kali untuk setiap studi, sehingga tidak akan terjadi double-entry dan mismatch kriteria.

Artikel Terkait
Analisis Pasar: Definisi, Tujuan, Cara Melakukannya
Analisis pasar adalah langkah pertama yang perlu Anda lakukan ketika ingin menjalankan bisnis. Bisa dibilang, ini merupakan salah satu kunci kesuksesan Anda dalam mengenali target konsumen. Dengan mengetahui siapa dan bagaimana karakter konsumen, Anda pun dapat mengembangkan strategi bisnis yang tepat serta sesuai sasaran. Nah, artikel kali ini akan mengulas secara lengkap mulai dari pengertian […]
Populix
08 Des 2023
Customer Satisfaction IT, Insight Penting bagi Bisnis IT
Customer satisfaction IT menjadi fondasi utama bagi perusahaan teknologi yang ingin bertahan dan tumbuh di tengah persaingan produk digital yang semakin ketat. Di era ketika biaya akuisisi pengguna semakin mahal, fokus bisnis IT tidak lagi hanya soal mendapatkan user baru, tetapi bagaimana mempertahankan pengguna yang sudah ada melalui pengalaman produk yang memuaskan dan relevan. Banyak […]
E-commerce Opportunities in Indonesia for SEA Businesses
E-commerce opportunities in Indonesia present a compelling and fast-growing landscape for Southeast Asian (SEA) businesses seeking expansion, digital commerce insights, and access to one of the region’s largest consumer markets. Indonesia is home to more than 270 million people, a rapidly rising middle class, and a digitally savvy population that increasingly relies on online platforms […]