Populix

Bagaimana Populix memastikan kualitas dari tiap responden?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Tentunya kami akan memastikan bahwa setiap responden adalah orang yang asli dengan cara melakukan verifikasi terhadap KTP saat mereka melakukan proses registrasi. Kami juga memiliki parameter dan melakukan skrining berkala melalui kegiatan PopCheck, Polling Harian, dan Popscore untuk mempelajari kriteria dan minat responden kami yang beragam. Selain itu, kami merancang pertanyaan kuesioner dengan menggabungkan pertanyaan jebakan untuk menguji konsentrasi responden.

Artikel Terkait
Studi Kasus: Definisi, Kelebihan, Kekurangan, Contoh Penelitian
Berdasarkan penjelasan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), studi kasus adalah pendekatan untuk meneliti gejala sosial dengan menganalisis satu kasus secara mendalam dan utuh. Studi kasus erat kaitannya dengan penelitian atau riset. Melansir laman StudySmarter, studi kasus adalah metode penelitian yang terkadang digunakan oleh sosiolog. Penelitian yang berbentuk studi kasus dapat juga disebut dengan desain studi […]
Perilaku Konsumen: Pengertian, Manfaat, Faktor, Teori & Model
Teori perilaku konsumen adalah studi yang mempelajari tentang tindakan seseorang terhadap sebuah produk, jasa, brand, atau perusahaan. Proses pengambilan keputusan untuk menghabiskan uang, waktu, dan tenaga seorang pelanggan juga menjadi bagian dari studi tersebut. Bagaimana penjelasan selengkapnya mengenai teori ini? Simak ulasannya di bawah. Apa Itu Perilaku Konsumen? Selain strategi pemasaran, aspek lain yang harus […]
Meningkatkan Customer Experience Melalui Insight Riset Pasar
Dalam dunia bisnis yang semakin kompetitif, meningkatkan customer experience menjadi salah satu prioritas utama bagi setiap perusahaan. Pengalaman pelanggan yang positif bukan hanya menciptakan loyalitas, tetapi juga memperkuat citra merek dan mendorong pertumbuhan bisnis jangka panjang. Akan tetapi, untuk benar-benar memahami apa yang diinginkan pelanggan, perusahaan perlu melampaui asumsi, di sinilah peran penting riset pasar. […]