Populix

Mengapa diperlukan foto KTP saat registrasi?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Informasi KTP diperlukan hanya untuk proses verifikasi dan validasi jawaban studi, dan tidak untuk keperluan lainnya. Responden diwajibkan mengunggah foto KTP asli dan nomor handphone sendiri. Populix tidak mengizinkan penggunaan KTP dan nomor handphone ganda. Pelanggaran berakibat pada pemblokiran/penghapusan akun beserta reward/poin yang telah dikumpulkan.

Artikel Terkait
Understanding Consumer Habits in Southeast Asia Markets
Consumer habits in Southeast Asia (SEA) are evolving at an unprecedented pace, transforming how people discover, evaluate, and purchase products across both online and offline channels. For global brands seeking to thrive in this vibrant region, understanding these evolving patterns is not optional; it’s essential. Southeast Asia (SEA) is home to nearly 700 million people […]
Flagship Adalah: Pengertian, Ciri, Contoh, Cara Memasarkan
Apa yang ada di benak Anda ketika mendengar kata flagship? Yup, flagship adalah istilah yang identik dengan industri smartphone. Sebagai salah satu strategi pemasaran, produk flagship menyumbang pendapatan paling besar di suatu perusahaan. Sebenarnya apa itu flagship? Seperti apa ciri-ciri produk ini dan bagaimana cara perusahaan memasarkannya? Mari kita bahas satu per satu. Pengertian flagship […]
7 Cara Menghitung Rumus Harga Jual dengan Tepat dan Untung!
Berbicara mengenai strategi bisnis, cara menghitung harga jual adalah satu hal penting yang wajib dipelajari oleh setiap pebisnis. Mengapa? Sebab dengan menetapkan harga secara tepat, maka keuntungan yang diperoleh juga akan semakin maksimal. Kesalahan dalam menentukan harga bisa sangat merugikan bagi pebisnis loh! Selain itu, persaingan pasar juga menjadi tidak sehat. Agar tidak bingung, yuk […]