Setiap jawaban studi yang kamu berikan akan melalui proses validasi oleh peneliti. Harap dicatat bahwa, kamu tidak diperbolehkan untuk menjawab studi dengan asal, karena jika kamu menjawab asal atau tidak mengikuti instruksi yang diberikan, maka jawaban studi akan dianggap gagal atau ditolak. Namun, jika kamu tidak yakin bahwa jawaban studimu ditolak karena kesalahan, kamu dapat menghubungi kami di support@populix.co.
Studi saya ditolak, apa yang bisa saya lakukan?
4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
3 Tips Memilih Aplikasi Laporan Keuangan yang Tepat untuk Bisnis
Berbisnis itu mirip dengan bermain catur, di mana setiap langkah harus dipikirkan dengan hati-hati. Hal ini seperti kamu memilih aplikasi laporan keuangan, dari sekian banyak pilihan yang ada, kamu harus memikirkan aplikasi seperti apa yang tepat untuk bisnis kamu. Terlebih, di era digital yang semakin maju, aplikasi laporan keuangan akan membantu kamu dalam memantau, menganalisis, […]
7 Plus & Minus Kerja Sambil Kuliah S2, Yuk Dipertimbangkan!
Sejumlah profesional muda sering menghadapi dilema besar saat ingin meneruskan pendidikan program magister, antara fokus kuliah atau tetap bekerja. Pertanyaan seperti ‘bisa enggak, sih, kerja sambil kuliah S2?’ kerap muncul di pikiran mereka. Di satu sisi, gelar magister atau S2 cukup menjanjikan untuk peningkatan karier. Namun, di sisi lain, tanggung jawab kerja juga tidak bisa […]
Baseline: Pengertian, Tujuan, Contoh Penerapan
Baseline adalah titik awal atau referensi yang digunakan sebagai dasar perbandingan atau evaluasi. Istilah baseline sering digunakan dalam berbagai bidang, tak terkecuali dalam penelitian. Dalam konteks penelitian, baseline merujuk pada pengukuran atau kondisi awal yang digunakan sebagai dasar untuk membandingkan perubahan atau hasil selama maupun setelah penelitian. Ini merupakan titik referensi yang digunakan untuk menilai […]
IDN
ENG