Populix

Studi saya ditolak, apa yang bisa saya lakukan?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Setiap jawaban studi yang kamu berikan akan melalui proses validasi oleh peneliti. Harap dicatat bahwa, kamu tidak diperbolehkan untuk menjawab studi dengan asal, karena jika kamu menjawab asal atau tidak mengikuti instruksi yang diberikan, maka jawaban studi akan dianggap gagal atau ditolak. Namun, jika kamu tidak yakin bahwa jawaban studimu ditolak karena kesalahan, kamu dapat menghubungi kami di support@populix.co.

Artikel Terkait
30 Ide Bisnis Kreatif Modal Kecil untuk Dicoba di 2023
Inovasi di tengah dunia industri bisnis tidak akan pernah ada habisnya. Selalu muncul ide bisnis baru yang unik seiring berkembangnya zaman. Baik bagi pemula atau Anda yang sudah lama menghabiskan banyak waktu untuk perusahaan, ide bisnis kreatif ini perlu diamati. Tidak jarang ada beberapa dari inovasi ide-ide tersebut juga bisa Anda aplikasikan saat menjalankan sebuah […]
5 Cara Menentukan Hipotesis Penelitian Kuantitatif
Menentukan hipotesis penelitian merupakan langkah penting dalam menyusun penelitian kuantitatif. Hipotesis adalah dugaan atau asumsi sementara yang akan diuji melalui penelitian. Proses ini tidak hanya membantu peneliti mendapatkan arah yang jelas, tetapi juga memastikan hasil penelitian relevan dan dapat diandalkan. Dalam artikel ini, kita akan membahas bagaimana cara menentukan hipotesis penelitian kuantitatif secara sistematis agar […]
Mengenal Kegiatan Produksi beserta Jenis dan Tujuannya
Apa yang Anda pikirkan ketika mendengar kata produksi? Mungkin Anda membayangkan kegiatan produksi adalah proses pembuatan suatu barang.  Jawaban tersebut tidak salah, namun ada jawaban yang lebih tepat.  Lengkapnya, pengertian kegiatan produksi adalah aktivitas ekonomi untuk menghasilkan, membuat, atau proses menciptakan suatu barang atau jasa, sedangkan orang yang melakukan kegiatan produksi disebut produsen. Sebenarnya apa […]