Populix

Reward saya belum masuk ke rekening bank atau akun e-wallet saya, apa yang harus saya lakukan?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Jika Anda menerima email notifikasi ‘Penarikan Reward Berhasil’, artinya tim Populix sudah berhasil melakukan transfer saldo ke rekeningmu.

Akan tetapi, apabila Anda mendapat email, tetapi reward tersebut belum masuk ke rekening, mohon ditunggu selambatnya 3×24 jam kerja.

Pastikan bahwa nomor rekening yang Anda masukkan saat melakukan penarikan sudah benar, serta lakukan pengecekan mutasi rekening secara berkala. Pastikan juga Anda menghubungi pihak bank terkait, karena kesalahan juga bisa terjadi pada sistem bank.

Artikel Terkait
Menjelang Libur Akhir Tahun, Intip Destinasi Liburan Incaran Wisatawan
Pariwisata menjadi sektor yang terdampak cukup parah sejak adanya penyebaran pandemi Covid-19. Sejak virus Covid-19 pertama kali menyebar di Indonesia pada Maret lalu, data kunjungan wisatawan sontak menurun tajam. Lesunya aktivitas perekonomian di destinasi wisata turut disebabkan merosotnya jumlah wisatawan, terutama dari mancanegara. Menurut data dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), kunjungan wisatawan mancanegara […]
7 Cara Menentukan Sampel Penelitian, Wajib Dipahami!
Para peneliti perlu tahu cara menentukan sampel penelitian. Sebab, menentukan sampel penelitian adalah langkah krusial dalam memastikan validitas dan reliabilitas hasil penelitian. Sebenarnya, apa itu sampel penelitian? Mengutip laman Research Connections, sampel adalah kelompok yang dipilih dari kelompok lebih besar (populasi). Peneliti harus berhati-hati dalam memutuskan pemilihan sampel yang dapat mewakiliki kelompok secara keseluruhan, atau […]
KIP Kuliah 2024: Jadwal Pendaftaran, Cara Daftar, Syarat
Pendaftaran program Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah periode 2024 telah dibuka. KIP Kuliah 2024 dibuka pada Senin, 12 Februari 2024. KIP Kuliah adalah salah satu program pemerintah dalam upaya membantu asa para siswa yang memiliki keterbatasan ekonomi, tetapi mereka berprestasi untuk bisa melanjutkan pendidikan di perguruan tinggi. Melansir situs Puslapdik Kemendikbudristek, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, […]