Populix

Apa beda reward dan PopCoins?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

PopCoins adalah saldo khusus yang bisa digunakan untuk membuat survei di Poplite, sementara reward merupakan imbalan atas studi yang kamu selesaikan. Kamu dapat menemukan PopCoins di laman Poplite, sementara reward dapat ditemukan di aplikasi Populix.

Artikel Terkait
Customer Satisfaction Adalah: Pengertian, Fungsi, dan Indeks
Dalam Bahasa Indonesia, pengertian customer satisfaction adalah kepuasan pelanggan. Hal ini mengarah pada perasaan senang, suka, gembira, dan kenyamanan pelanggan terhadap layanan dan produk yang diberikan. Customer satisfaction adalah persoalan yang utama bagi keberlangsungan berbagai jenis usaha. Akan tetapi, apa yang terjadi jika pelanggan merasa tidak puas? Di sinilah letak pentingnya memperhatikan Customer Satisfaction Index. […]
Variabel Intervening Adalah: Penjelasan, Jenis, Kelebihan
Ada berbagai variabel yang perlu Anda ketahui dalam proses penelitian, salah satunya yaitu variabel intervening. Melansir Research Connections, variabel intervening adalah sesuatu yang memengaruhi atau membantu menjelaskan hubungan antara variabel bebas dan variabel terikat. Dengan kata lain, variabel intervening adalah hubungan antara variabel independen dan variabel dependen. Hal ini diprediksi oleh variabel independen, dan memprediksi […]
Customer Journey: Pengertian, Tahapan, Contohnya
Customer journey adalah bentuk perhatian dari suatu brand pada pengalaman konsumen saat menggunakan produk ciptaannya. Dalam hal berikut, pengguna akan membagikan alasannya ketika memutuskan membeli barang tersebut atau berpindah pada kompetitor. Berbeda dengan customer experience, aspek berikut berguna sebagai feedback dalam lingkup lebih luas yang dapat membantu mengoptimalkan kinerja serta memberikan ide inovasi baru guna […]