Populix

Apa beda reward dan PopCoins?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

PopCoins adalah saldo khusus yang bisa digunakan untuk membuat survei di Poplite, sementara reward merupakan imbalan atas studi yang kamu selesaikan. Kamu dapat menemukan PopCoins di laman Poplite, sementara reward dapat ditemukan di aplikasi Populix.

Artikel Terkait
Customer Analytics: Definisi, Cara Kerja, Tools
Customer analytics atau yang disebut juga customer data analytics yaitu bentuk sistematis analisis terhadap informasi dan perilaku pelanggan. Cara ini bisa dijadikan sebagai strategi akuisisi pelanggan yang dilakukan oleh suatu perusahaan. Dengan melakukan customer analytics, perusahaan bisa mendapatkan wawasan terkait pelanggannya, seperti preferensi mereka dan demografi, sehingga perusahaan dapat membuat produk maupun teknik pemasaran yang tepat […]
Populix
03 Feb 2023
Tren Skincare Terkini: Apa Brand Favorit Gen Z dan Milenial?
Produk perawatan kulit atau skincare seakan telah menjadi kebutuhan primer bagi sejumlah orang. Hal ini membuat tren skincare bukan hanya terjadi di kalangan wanita, tetapi juga telah masuk ke ranah pria. Kondisi tersebut pun membuat munculnya beragam merek skincare, baik dari merek lokal maupun internasional. Menariknya, brand skincare lokal turut menunjukkan perkembangan yang signifikan. Brand […]
PO Adalah: Pengertian, Fungsi, Komponen & Contohnya
Apakah Anda pernah mendengar istilah PO? Sebagian besar mungkin hanya tahu bahwa PO adalah pre order, yakni salah satu fasilitas atau cara online shop dalam upaya pengadaan barang dagang ketika dipesan oleh konsumen. Namun, PO yang dimaksud di sini bukan pre order, melainkan purchase order. Jadi, apa itu PO (purchase order)? Singkatan PO sendiri sebenarnya […]