Siapa pun dapat membuat studi dan melakukan riset di Populix, mulai dari individu, pelaku UMKM, start up, perusahaan lokal maupun multinasional, hingga pelaku akademisi. Kami menjalankan riset kuantitatif serta kualitatif, seperti product test, UI/UX study, brand health check, dan lain-lain.
Siapa saja yang dapat membuat studi dan melakukan riset di Populix?
3 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Kuantitatif: Pengertian, Metode, Kelebihan, Contoh Penelitian
Istilah kuantitatif sudah sangat sering kita dengar, dan istilah ini pun sering dikaitkan dengan jenis penelitian. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kuantitatif adalah berdasarkan jumlah atau banyaknya; berdasarkan bagian dari energi yang tidak dapat dibagi lagi. Kuantitatif tentu berbeda dengan kualitatif yang lebih bersifat deskriptif. Sebab, kuantiatif mengacu pada pendekatan atau metode yang menggunakan […]
Pengertian Bisnis: Tujuan, Fungsi, Konsep & Jenis-Jenisnya
Bisnis adalah salah satu bagian dalam kehidupan manusia, di mana terjadi pertukaran barang dan jasa untuk memperoleh keuntungan. Jenis-jenis bisnis pun beragam, mulai dari bisnis jasa, agraris, industri, dan ekstraktif. Namun, bila dilihat dari sektor ekonomi, terdapat jenis bisnis manufaktur, pertanian, dan masih banyak lagi. Hal ini biasanya meliputi kegiatan produksi, distribusi, dan juga konsumsi […]
7 Cara Dapat Responden dengan Cepat untuk Penelitian
Dalam dunia penelitian, seperti riset bisnis, skripsi, tesis, ataupun riset akademik lainnya, mendapatkan responden dengan cepat dan mudah kerap menjadi tantangan tersendiri. Oleh karena itu, penting untuk mengetahui strategi atau cara dapat responden dengan cepat dan efektif. Walaupun kita menyadari jika untuk memperoleh responden penelitian memang akan memakan waktu, serta terkadang akan berpengaruh juga pada […]