Mulai dari individu, pelaku UMKM, mahasiswa hingga pelaku akademisi, siapa pun dapat membuat survei melalui PopSurvey. PopSurvey dirancang untuk membantu setiap orang yang ingin membuat survei secara cepat, mudah, dan terjangkau dengan kriteria yang lebih sederhana.
Siapa saja yang dapat membuat survei di PopSurvey?
4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Pengertian Marketing Mix, Fungsi, dan Contoh Penerapannya
Marketing mix adalah istilah yang erat dengan masalah bisnis dan pemasaran. Identifikasi produk, harga, tempat, dan unsur pemasaran lainnya dibahas dalam teori yang dikenal juga dengan sebutan bauran pemasaran ini. Bagi Anda yang setiap hari berkutat dengan bisnis dan pemasaran, memahami konsep bauran ini akan membantu meningkatkan keefektifan proses pemasaran yang dilakukan. Bagaimana penjelasan lengkap […]
Video Marketing: Jenis, Tantangan, Manfaatnya untuk Bisnis
Strategi marketing di era digital sudah semakin beragam, salah satu yang dapat diandalakan yaitu video marketing, yang mengacu pada penggunaan konten video untuk mempromosikan suatu bisnis. Aset video dapat digunakan dalam strategi marketing atau pemasaran di berbagai saluran dan format untuk membantu menjangkau serta berinteraksi dengan pemirsa. Video marketing dapat digunakan di berbagai platform seperti […]
5 Manfaat User-Generated Content (UGC) untuk Kemajuan Bisnis
User-generated content (UGC) menjadi bagian penting dalam dunia marketing, bahkan kini keberadaannya kian populer dibandingkan sebelumnya, karena dapat memengaruhi penjualan. User-generated content (UGC) adalah konten yang dibuat oleh konsumen yang dipublikasikan di berbagai platform digital seperti media sosial atau blog. Dengan mengintegrasikan UGC ke dalam strategi pemasaran, ini akan membangun nilai autentik brand, hingga berpotensi […]
IDN
ENG