Teman Popcorn adalah aktivitas dimana kamu bisa mengajak temanmu untuk bergabung menjadi responden Populix dengan menggunakan kode referral. Namun perlu diketahui, kamu hanya bisa mengajak teman kamu sesuai dengan kriteria referral yang tersedia. Aktivitas referral ini hanya bisa kamu temukan di aplikasi Populix dan tidak tersedia untuk di browser. Ketika temanmu berhasil lolos menjadi responden yang sesuai dengan kategori, maka kamu dan temanmu akan langsung mendapatkan reward!
Apa itu Teman Popcorn?
3 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Apa itu Capital Budgeting? Definisi, Manfaat, Metode & Contoh
Sebagai businessman, capital budgeting adalah salah satu hal esensial dalam manajemen keuangan perusahaan yang patut Anda pahami. Terutama ketika Anda berencana melangsungkan sebuah investasi atau proyek besar dengan biaya yang tentunya tidak kecil. Pasalnya, ketepatan dalam melakukan penganggaran modal ini akan menentukan kesuksesan operasional bisnis Anda. Lantas, sebetulnya apa itu capital budgeting? Bagaimana cara menerapkannya? […]
Camilan Pendamping Kopi, Pisang Goreng Jadi Favoritnya!
Bagi sejumlah orang, rasanya seperti ‘kurang hidup’ kalau belum minum kopi. Tak hanya minum kopi, biasanya ada juga camilan pendamping kopi agar semakin lengkap. Setiap orang tentu memiliki pilihan atau selera tersendiri untuk makanan atau camilan pendamping kopi. Ada yang lebih suka makanan manis, ada juga yang lebih suka asin atau gurih. Akan tetapi, mau […]
10 Perbandingan Metode Survei Offline dengan Survei Online
Dalam konteks penelitian akademik, survei merupakan metode yang sangat umum digunakan untuk mengumpulkan data. Terdapat dua jenis survei yang sering dipakai, yaitu survei online dan survei offline. Kedua jenis survei tersebut tentu memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Memilih antara survei online dan survei offline pun sangat tergantung pada kebutuhan dan tujuan penelitian. Lantas, seperti apakah […]
IDN
ENG