Populix

Apakah saya dapat memberikan PopCoins saya untuk orang lain?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

PopCoins tidak dapat diuangkan maupun dipindahtangankan ke orang lain.

Artikel Terkait
10 Cara Tingkatkan User Engagement, Raih Pengguna yang Loyal
Di dunia bisnis yang semakin digital, user engagement atau keterlibatan pengguna menjadi salah satu faktor kunci yang menentukan kesuksesan sebuah perusahaan. Hal ini karena keterlibatan pengguna dapat meningkatkan konversi, loyalitas, hingga retensi pelanggan.  Perlu diketahui bahwa keterlibatan pengguna lebih dari sekadar angka-angka statistik. Keterlibatan pengguna adalah ukuran sejauh mana pelanggan merasa tertarik dan terlibat dengan […]
Generalisasi: Definisi serta Contohnya pada Penelitian
Generalisasi kerap dikaitkan dalam beberapa konteks, termasuk penelitian. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), definisi generalisasi adalah perihal membentuk gagasan atau simpulan umum dari suatu kejadian, hal, dan sebagainya. Selain itu, masih menurut KBBI, definisi generalisasi yaitu perihal membuat suatu gagasan lebih sederhana daripada yang sebenarnya (panjang lebar dan sebagainya). Sementara dalam konteks penelitian, kira-kira […]
Mayoritas Warga Jabodetabek Siap Patuh Terapkan Uji Emisi
Jakarta, 31 Januari 2024 – Kesadaran masyarakat terhadap uji emisi perlahan mengalami peningkatan. Hal ini terlihat dalam dua riset yang dilakukan terhadap pengguna kendaraan di Jakarta dan wilayah sekitarnya.  Riset ini dilakukan Populix dan Vital Strategies untuk mendukung upaya pemerintah DKI Jakarta mengurangi tingkat pencemaran udara di Ibukota dengan menerapkan uji emisi kendaraan sebagai salah […]