Populix

Bagaimana caranya/kapan saya bisa mendapatkan studi?

4 tahun yang lalu 3 MENIT MEMBACA

Harap dicatat bahwa setiap studi yang tersedia di platform kami memiliki kriteria responden yang berberda-beda seperti usia, demografi, jenis kelamin, pekerjaan dan lain sebagainya. Jika kamu tidak memenuhi kriteria untuk studi yang ada saat ini, maka mohon kesabaranmu untuk menunggu studi berikutnya.

Kamu juga harus melakukan verifikasi akun agar dapat mengambil studi.

Artikel Terkait
Understanding Health Through the Lens of Indonesian Consumers: A Multidimensional Perspective
In Indonesia, understanding health is evolving into a multidimensional framework that includes physical, mental, and financial well-being. This shift reflects broader societal changes in how individuals perceive their health and the proactive measures they take to maintain it. Insights from a recent qualitative research study conducted by Populix among young adult Indonesian consumers highlight these […]
4 Tips Mengukur Reliabilitas Kuesioner Lewat Survei Online
Reliabilitas kuesioner merupakan salah satu aspek terpenting dalam sebuah penelitian, terutama ketika kuesioner digunakan sebagai instrumen utama untuk mengumpulkan data. Banyak penelitian akademik di bidang sosial, pendidikan, hingga bisnis, mengandalkan kuesioner karena dianggap praktis, mudah disebarkan, serta mampu menjangkau banyak responden dalam waktu singkat. Akan tetapi, tanpa reliabilitas yang baik, kuesioner justru dapat menghasilkan data […]
NeXa, AI Research Assistant Pertama dengan Beragam Keunggulan
Penggunaan Artificial Intelligence (AI) atau kecerdasan buatan semakin populer di berbagai bidang, tak terkecuali dalam bidang riset. Terbaru, Populix meluncurkan AI research assistant. NeXa, merupakan model AI research assistant milik Populix yang diluncurkan pada 11 Februari 2025. NeXa dibuat berdasarkan beragam pain points seperti data quality, designing the research, time, finding the right respondents, dan […]