Populix

Bagaimana caranya/kapan saya bisa mendapatkan studi?

4 tahun yang lalu 3 MENIT MEMBACA

Harap dicatat bahwa setiap studi yang tersedia di platform kami memiliki kriteria responden yang berberda-beda seperti usia, demografi, jenis kelamin, pekerjaan dan lain sebagainya. Jika kamu tidak memenuhi kriteria untuk studi yang ada saat ini, maka mohon kesabaranmu untuk menunggu studi berikutnya.

Kamu juga harus melakukan verifikasi akun agar dapat mengambil studi.

Artikel Terkait
Metodologi Penelitian & Bedanya dengan Metode Penelitian
Metodologi penelitian adalah prosedur atau teknik khusus yang digunakan untuk mengidentifikasi, memilih, mengolah, dan menganalisis informasi tentang suatu topik. Menurut penjelasan di laman University of the Witwatersrand, dalam makalah penelitian, bagian metodologi memungkinkan pembaca untuk secara kritis mengevaluasi validitas dan reliabilitas keseluruhan studi. Bagian metodologi pun biasanya menjawab dua pertanyaan utama, yakni bagaimana data dikumpulkan […]
5 Tips Fokus Bekerja Saat Puasa dan Tetap Produktif
Tips tetap fokus bekerja saat puasa patutlah Anda ketahui. Tak bisa dimungkiri jika puasa memang bisa membuat tubuh lemas, karena tidak mendapat asupan gizi selama berjam-jam setelah sahur. Saat menjalankan puasa, kita dilarang untuk makan dan minum selama kurang lebih 13 jam. Perubahan terhadap pola makan saat puasa juga mengharuskan tubuh untuk beradaptasi. Sering kali, […]
6 Manfaat Asuransi Kesehatan & Alasan Memilikinya
Setiap orang tentu ingin hidup sehat, maka dari itu menjaga kesehatan sangatlah penting diperhatikan. Salah satu caranya ialah dengan memiliki asuransi kesehatan, karena manfaat asuransi kesehatan dapat memproteksi diri dan meminimalisasi risiko kerugian yang mungkin saja terjadi. Di era saat ini, masyarakat pun sudah lebih sadar untuk memiliki asuransi kesehatan. Berdasarkan hasil survei Populix, “Indonesia’s […]