Populix

Bagaimana saya dapat mencairkan reward dari akun Populix dan berapa lama waktu yang dibutuhkan hingga dana masuk ke rekening saya?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Untuk mencairkan reward, silakan klik ‘Tarik Dana’ di laman ‘Reward’. Perlu diketahui bahwa minimal saldo penarikan adalah Rp15.000 dan membutuhkan waktu kerja maksimal 1×24 jam.

Penarikan di bawah Rp50.000 akan dikenakan biaya Rp5.000 untuk biaya administrasi.

Artikel Terkait
Menanti Hasil Pemilu KPU 2024, Kapan Jadwalnya?
Masyarakat Indonesia kini sedang menanti hasil Pemilu KPU, setelah hari pencoblosan pada 15 Februari 2024. Menurut Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hasyim Asy’ari, hasil Pemilu 2024 akan ditetapkan secara langsung jika rekapitulasi suara dari 38 provinsi tingkat nasional telah rampung. “Begitu rekap nasional selesai, langsung penetapan hasil Pemilu 2024 secara nasional,” kata Hasyim, mengutip dari […]
Statistik Deskriptif: Definisi, Jenis, Manfaat, Contoh
Tahukah Anda apa itu statistik deskriptif? Statistik deskriptif adalah metode yang digunakan untuk merangkum dan mengatur karakteristik kumpulan data. Adapun yang dimaksud dengan kumpulan data adalah kumpulan tanggapan atau pengamatan dari suatu sampel atau seluruh populasi. Tujuan utama dari statistik deskriptif yaitu untuk memberikan gambaran yang jelas tentang data tersebut sehingga peneliti ataupun khalayak dapat […]
Grace Period adalah: Definisi, Keuntungan, dan Perhitungannya
Istilah grace period mungkin masih asing bagi sejumlah orang. Namun bagi Anda yang menggunakan layanan kartu kredit dari bank, kata ini mungkin sudah sering terdengar. Grace period adalah perpanjangan waktu yang diberikan pihak bank kepada debitur yang telah melewati jatuh tempo pembayaran tagihan. Berdasarkan hal tersebut, maka tujuan grace period adalah memberikan sedikit kelonggaran agar […]