Populix

Bagaimana saya dapat mencairkan reward dari akun Populix dan berapa lama waktu yang dibutuhkan hingga dana masuk ke rekening saya?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Untuk mencairkan reward, silakan klik ‘Tarik Dana’ di laman ‘Reward’. Perlu diketahui bahwa minimal saldo penarikan adalah Rp15.000 dan membutuhkan waktu kerja maksimal 1×24 jam.

Penarikan di bawah Rp50.000 akan dikenakan biaya Rp5.000 untuk biaya administrasi.

Artikel Terkait
Ekspektasi Anak Muda terhadap Pasangan Presiden dan Wakil Presiden Mendatang
Pada bulan April 2022, sebuah survei dilakukan oleh Populix, perusahaan start-up market research di Indonesia, untuk mengetahui ekspektasi anak muda Indonesia, khususnya usia 18-25 tahun, terhadap pasangan Presiden dan Wakil Presiden mendatang. Survei ini melibatkan 630 responden dari berbagai wilayah di Indonesia. Data yang dihasilkan menyoroti aspirasi dan harapan para Generasi Z terhadap kepemimpinan pemerintahan […]
Magister untuk Profesional: Apa Manfaat S2 di Dunia Kerja?
Persaingan dunia kerja yang semakin ketat dan cepat berubah berdampak kepada banyak profesional lulusan S1 tidak mengalami kemajuan di karier mereka. Kondisi ini membuat sejumlah orang berpikir mengambil gelar magister untuk profesional di masa depan. Langkah mengambil gelar magister untuk profesional patut dipertimbangkan. Sebab, meskipun telah memiliki pengalaman bertahun-tahun, para lulusan S1 tetap memiliki kemungkinan […]
5 Manfaat User-Generated Content (UGC) untuk Kemajuan Bisnis
User-generated content (UGC) menjadi bagian penting dalam dunia marketing, bahkan kini keberadaannya kian populer dibandingkan sebelumnya, karena dapat memengaruhi penjualan. User-generated content (UGC) adalah konten yang dibuat oleh konsumen yang dipublikasikan di berbagai platform digital seperti media sosial atau blog. Dengan mengintegrasikan UGC ke dalam strategi pemasaran, ini akan membangun nilai autentik brand, hingga berpotensi […]