Populix

Bagaimana saya dapat mencairkan reward dari akun Populix dan berapa lama waktu yang dibutuhkan hingga dana masuk ke rekening saya?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Untuk mencairkan reward, silakan klik ‘Tarik Dana’ di laman ‘Reward’. Perlu diketahui bahwa minimal saldo penarikan adalah Rp15.000 dan membutuhkan waktu kerja maksimal 1×24 jam.

Penarikan di bawah Rp50.000 akan dikenakan biaya Rp5.000 untuk biaya administrasi.

Artikel Terkait
Layanan Keuangan Digital Kian Populer di 2025, Apa Alasannya?
Tren keuangan digital di Indonesia terus menunjukkan pertumbuhan pesat dalam beberapa tahun terakhir. Kondisi ini ditandai dengan semakin meningkatnya transaksi pembayaran non-tunai, kemudahan akses layanan finansial berbasis aplikasi, hingga hadirnya berbagai inovasi produk keuangan baru. Di sisi lain, dukungan regulasi dari Bank Indonesia (BI) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) juga semakin memperkuat ekosistem digital finance […]
Metode Penelitian: Pengertian, Jenis, dan Contohnya
Apa itu metode penelitian? Pengertian metode penelitian adalah proses harus dilewati oleh setiap peneliti untuk mengumpulkan data sebelum nantinya mulai menganalisis data. Artinya kegiatan ini merupakan bagian penting ketika Anda menyusun sebuah tulisan ilmiah. Hampir seluruh instansi pendidikan saat ini mewajibkan penggunaannya untuk kelengkapan riset ilmiah yang mereka lakukan. Dalam pembahasan di bawah ini, Populix […]
Survei: Kualitas Udara di Indonesia Menurun, Apa Dampaknya?
Kualitas udara di Indonesia menjadi salah satu isu yang sangat diperhatikan oleh masyarakat, terutama dalam beberapa tahun terakhir. Mengutip dari laporan Centre for Research on Energy and Clean Air (CREA) pada 2024, dijelaskan jika lebih dari 29 juta orang yang tinggal di daerah Jabodetabek terpapar polusi udara pada tingkat tidak sehat, selama lebih dari separuh […]