Tentunya kami akan memastikan bahwa setiap responden adalah orang yang asli dengan cara melakukan verifikasi terhadap KTP saat mereka melakukan proses registrasi. Kami juga memiliki parameter dan melakukan skrining berkala melalui kegiatan PopCheck, Polling Harian, dan Popscore untuk mempelajari kriteria dan minat responden kami yang beragam. Selain itu, kami merancang pertanyaan kuesioner dengan menggabungkan pertanyaan jebakan untuk menguji konsentrasi responden.
Bagaimana Populix memastikan kualitas dari tiap responden?
4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Customer Satisfaction Adalah: Pengertian, Fungsi, dan Indeks
Dalam Bahasa Indonesia, pengertian customer satisfaction adalah kepuasan pelanggan. Hal ini mengarah pada perasaan senang, suka, gembira, dan kenyamanan pelanggan terhadap layanan dan produk yang diberikan. Customer satisfaction adalah persoalan yang utama bagi keberlangsungan berbagai jenis usaha. Akan tetapi, apa yang terjadi jika pelanggan merasa tidak puas? Di sinilah letak pentingnya memperhatikan Customer Satisfaction Index. […]
Apa itu Digital Marketing? Kelebihan, Jenis, dan Strateginya
Penerapan teknologi digital pada bisnis semakin berkembang. Kini, digital marketing adalah strategi pemasaran yang harus diterapkan setiap perusahaan. Tanpa menerapkan digital marketing, sepertinya akan cukup sulit bagi bisnis Anda untuk bertahan di dalam persaingan dan perubahan zaman. Oleh karenanya, pastikan Anda memahami apa itu digital marketing dan strategi penerapannya untuk perusahaan. yuk baca penjelasan selengkapnya […]
7 Manfaat Mobile App bagi Bisnis, Kelebihan & Kekurangannya
Kehadiran dan penggunaan aplikasi seluler atau mobile app sudah tidak asing lagi bagi masyarakat masa kini, bahkan dalam kehidupan sehari-hari kita pun sangat erat dengan mobile app. Hanya saja, sebenarnya apakah Anda sudah tahu benar tentang apa itu mobile app? Apa saja kelebihan dan kekurangan dari mobile app, serta informasi lainnya? Kali ini Populix akan […]
IDN
ENG