Waktu proses pengerjaan studi oleh responden tergantung pada tingkat kesulitan atau jumlah pertanyaan yang diberikan untuk setiap studi. Biasanya kami mengadakan pilot study sejumlah N = 300 orang dengan jumlah pertanyaan 10, maka waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan studi tidak lebih dari 15 menit untuk setiap responden. Sistem kami diatur sedemikian rupa sehingga setiap peserta hanya memperoleh satu kiriman untuk setiap studi di Populix. Apabila responden menjawab lewat dari batas waktu yang sudah ditentukan, maka sistem kami akan otomatis membatalkan jawaban responden tersebut.
Berapa lama waktu yang diperlukan responden untuk mengisi studi?
4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Key Opinion Leader (KOL), Mengapa Penting Dalam Dunia Bisnis?
Bagi Anda yang baru saja memulai bisnis, key opinion leader adalah istilah penting untuk Anda pahami. Key opinion leader atau KOL adalah orang dengan kemampuan bisa memengaruhi banyak orang. Lantas, apakah KOL sama dengan influencer? Mengingat keduanya sama-sama diperlukan dalam strategi marketing. Nah, untuk memahami apa itu key opinion leader dan pentingnya dalam dunia pemasaran, […]
65% Masyarakat Muslim Indonesia Boikot Produk Terafiliasi Israel
Fatwa MUI yang dikeluarkan sebagai respons terhadap krisis Gaza pada November 2023, telah mencapai tingkat kesadaran yang signifikan di kalangan masyarakat Indonesia. Riset Populix menemukan bahwa 65% responden Muslim menyatakan kepatuhan mereka terhadap Fatwa MUI No. 83 tentang Hukum Dukungan untuk perjuangan Palestina ini. Pasca eskalasi terkini konflik Gaza, gerakan global untuk boikot produk sebagai bentuk […]
Apa Itu Public Speaking? Kenali Cara dan Manfaatnya!
Public speaking adalah skill yang sangat menguntungkan jika Anda telah memilikinya. Kemampuan ini dapat berguna tidak hanya pada dunia kerja, tetapi juga pada kegiatan lain seperti dalam lingkup pendidikan dan saat berorganisasi. Sebenarnya, apa itu public speaking? Seberapa pentingnya public speaking bagi seseorang? Apa Itu Public Speaking? Pada dasarnya, public speaking adalah kemampuan yang dimiliki […]
IDN
ENG