Populix

Reward saya belum masuk ke rekening bank atau akun e-wallet saya, apa yang harus saya lakukan?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Jika Anda menerima email notifikasi ‘Penarikan Reward Berhasil’, artinya tim Populix sudah berhasil melakukan transfer saldo ke rekeningmu.

Akan tetapi, apabila Anda mendapat email, tetapi reward tersebut belum masuk ke rekening, mohon ditunggu selambatnya 3×24 jam kerja.

Pastikan bahwa nomor rekening yang Anda masukkan saat melakukan penarikan sudah benar, serta lakukan pengecekan mutasi rekening secara berkala. Pastikan juga Anda menghubungi pihak bank terkait, karena kesalahan juga bisa terjadi pada sistem bank.

Artikel Terkait
Populix Case Study: Evaluating the Effectiveness of Emission Test Sanctions in Jakarta (PSR)
Populix collaborated with Vital Strategies and the Jakarta Environmental Agency to evaluate public perceptions and the effectiveness of emission-testing sanctions in curbing air pollution across the city. The study integrated perception surveys with awareness campaigns to promote cleaner air initiatives. Results were disseminated widely through media coverage, motion graphic videos, and videotron displays throughout Jakarta […]
10 Manfaat Industri Otomotif Melakukan Riset Pasar
Industri otomotif merupakan salah satu sektor yang terus mengalami transformasi besar, baik dari sisi teknologi, regulasi, maupun preferensi konsumen. Perubahan tersebut menuntut perusahaan otomotif untuk selalu beradaptasi dan mengambil keputusan bisnis berdasarkan data akurat. Di tengah persaingan yang semakin ketat dan kebutuhan konsumen yang semakin kompleks, riset pasar menjadi alat yang krusial untuk memahami arah […]
7 Rekomendasi Software Akuntansi, Bantu Bisnis Makin Maju!
Mengelola keuangan bisnis bukan perkara mudah, apalagi jika dilakukan secara manual tanpa alat bantu yang tepat. Banyak pengusaha pemula harus menangani sendiri pencatatan transaksi, pembuatan laporan keuangan, hingga manajemen pajak. Agar lebih praktis dan efisien, penggunaan software akuntansi menjadi solusi yang tepat. Software ini tidak hanya membantu mencatat keuangan dengan lebih rapi, tetapi juga bisa […]