Populix

Siapa saja yang dapat membuat survei di PopSurvey?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Mulai dari individu, pelaku UMKM, mahasiswa hingga pelaku akademisi, siapa pun dapat membuat survei melalui PopSurvey. PopSurvey dirancang untuk membantu setiap orang yang ingin membuat survei secara cepat, mudah, dan terjangkau dengan kriteria yang lebih sederhana.

Artikel Terkait
Olahraga Lari, Aktivitas Fisik yang Menjadi Gaya Hidup Kekinian
Dulu, kegiatan lari identik dengan olahraga yang ‘murah’ – tidak perlu alat khusus, tinggal pakai sepatu, dan bisa langsung gas di jalanan. Namun, seiring berjalannya waktu, olahraga lari mengalami pergeseran makna. Bukan hanya soal keringetan dan bakar kalori, tetapi menjadi lifestyle yang lebih sehat, aktif, dan keren. Kita bisa lihat dan observasi dari lingkungan kita, motivasi […]
Footnote: Pengertian, Jenis, Cara Membuat, Contoh
Dalam jurnal ataupun karya tulis lainnya tentu Anda pernah menemukan footnote atau catatan kaki. Footnote adalah referensi, penjelasan, atau komentar yang ditempatkan di bawah teks utama pada beragam karya tulis. Catatan kaki diidentifikasi dalam teks dengan angka atau simbol. Menurut pemaparan Dr. Richard Nordquist, English & Rhetoric Professor di University of Georgia, pada laman ThoughtCo, […]
Studi Kelayakan Bisnis: Pengertian, Tujuan, Aspek & Contoh
Dalam membangun sebuah usaha, modal saja tidak cukup untuk membuat bisnis Anda sukses. Diperlukan banyak pertimbangan serta rencana bisnis yang matang. Inilah pentingnya melakukan studi kelayakan bisnis, yaitu untuk menguji apakah bisnis Anda sudah layak dijalankan atau belum. Meskipun penting, nyatanya masih banyak pelaku bisnis yang mengabaikan hal berikut. Akibatnya, tidak sedikit dari mereka akhirnya […]