Populix

Apa beda reward dan PopCoins?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

PopCoins adalah saldo khusus yang bisa digunakan untuk membuat survei di Poplite, sementara reward merupakan imbalan atas studi yang kamu selesaikan. Kamu dapat menemukan PopCoins di laman Poplite, sementara reward dapat ditemukan di aplikasi Populix.

Artikel Terkait
Produsen Adalah Penghasil Produk, Pelajari Perannya di Sini!
Produsen adalah salah satu pihak yang terlibat dalam kegiatan ekonomi sehari-hari selain konsumen dan distributor. Peran produsen di sini adalah sebagai pemenuh kebutuhan pasar sebelum disalurkan dan diterima oleh konsumen. Untuk mengetahui lebih lengkap tentang pengertian dan ruang lingkup produsen lainnya, silakan baca uraian singkat di bawah ini. Pengertian Produsen Apa yang dimaksud dengan produsen? […]
Jalan Panjang Kepopuleran Industri Gim di Indonesia
Industri gim saat ini menikmati ‘musim semi’ di Indonesia. Tren positif ini dirasakan pelaku industri gim setelah terjadi peningkatan kepopuleran gim di masyarakat. Industri ini juga tidak lepas dari sorotan media massa dalam beberapa tahun terakhir ini. Gim merupakan salah satu dari sekian banyak berkah perkembangan teknologi. Sebelum kepopulerannya melesat, bermain gim pernah dianggap sebagai […]
Project Management Adalah: Pengertian, Proses, dan Tujuan
Berbagai macam proyek dalam perusahaan butuh pengawasan manajer untuk menjamin kelancaran dan keberhasilannya. Mulai dari proses perancangan awal hingga finishing sebuah proyek termasuk dalam bagian project management. Secara umum, gambaran tentang project management adalah proses pengaturan jalannya proyek dalam sebuah perusahaan. Memperhatikan segala aspek tentang proyek hingga detail-nya bisa membantu meningkatkan efisiensi pelaksanaan. Populix telah […]