Populix

Bagaimana saya dapat mencairkan reward dari akun Populix dan berapa lama waktu yang dibutuhkan hingga dana masuk ke rekening saya?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Untuk mencairkan reward, silakan klik ‘Tarik Dana’ di laman ‘Reward’. Perlu diketahui bahwa minimal saldo penarikan adalah Rp15.000 dan membutuhkan waktu kerja maksimal 1×24 jam.

Penarikan di bawah Rp50.000 akan dikenakan biaya Rp5.000 untuk biaya administrasi.

Artikel Terkait
10 Cara Menghasilkan Uang dari Playstore yang Wajib Dicoba
Playstore menyediakan jutaan aplikasi serta meraih milyaran unduhan setiap tahunnya. Hal ini bisa jadi peluang jika Anda tahu cara menghasilkan uang dari Playstore. Tidak hanya developer saja yang bisa mendapatkan penghasilan. Sebagai pengguna, Anda bisa coba manfaatkan aplikasi penghasil uang seperti survei online dan lainnya. Mau tahu apa saja pilihan cara menghasilkan uang di Playstore […]
Populix
23 Des 2022
Modifikasi: Definisi, Aspek dalam Penelitian, Contoh
Modifikasi adalah sebuah istilah yang sudah tidak asing lagi kita dengar. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), modifikasi mengacu pada pengubahan atau perubahan. Modifikasi dapat dikaitkan dengan beragam aspek, salah satunya penelitian. Kalau begitu, apa yang dimaksud modifikasi dalam aspek penelitian? Apa Itu Modifikasi? Dalam konteks penelitian, yang dimaksud dengan modifikasi adalah perubahan atau pengubahan […]
9 Langkah-Langkah Riset Pasar yang Efektif untuk Bisnis
Sebagai pebisnis, Anda wajib tahu mengenai langkah-langkah riset pasar yang tepat. Sebab, hal ini akan membantu Anda melakukan strategi pemasaran sebaik mungkin. Bahkan bukan hanya itu, tujuan riset pasar juga memastikan Anda mengambil keputusan dengan tepat sehingga terhindar dari hal-hal yang dapat merugikan bisnis. Nah, kali ini Populix telah merangkum berbagai tahapan riset pasar yang […]