Populix

Bagaimana saya dapat mencairkan reward dari akun Populix dan berapa lama waktu yang dibutuhkan hingga dana masuk ke rekening saya?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Untuk mencairkan reward, silakan klik ‘Tarik Dana’ di laman ‘Reward’. Perlu diketahui bahwa minimal saldo penarikan adalah Rp15.000 dan membutuhkan waktu kerja maksimal 1×24 jam.

Penarikan di bawah Rp50.000 akan dikenakan biaya Rp5.000 untuk biaya administrasi.

Artikel Terkait
Sampel: Definisi, Metode Pengambilan, Pentingnya Sampel
Dalam proses penelitian sering kita mendengar istilah sampel. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), sampel adalah sesuatu yang digunakan untuk menunjukkan sifat suatu kelompok yang lebih besar. Selain itu, definisi lain sampel dari KBBI yaitu bagian kecil yang mewakili kelompok atau keseluruhan yang lebih besar; percontoh. Sederhananya, sampel merupakan bagian dari populasi. Ya, sampel dan […]
Kenali Apa itu Harga Pokok Penjualan (HPP) & Cara Menghitung
Apa itu harga pokok penjualan? Harga pokok penjualan atau disingkat dengan HPP adalah istilah yang sering digunakan dalam manajemen keuangan untuk kepentingan bisnis, khususnya berdagang. Menerapkan cara menghitung HPP dengan benar sangatlah vital bagi perusahaan dagang sebelum memulai penjualan. Untuk memahami lebih lanjut mengenai cara menghitung HPP dan pentingnya bagi perusahaan, langsung saja simak ulasan […]
Software Akuntansi: Pengertian, Keuntungan, dan Rekomendasi Terbaik
Dalam era digital yang semakin maju, pengelolaan keuangan bisnis tidak lagi harus dilakukan secara manual. Kini, dengan hadirnya software akuntansi, proses pencatatan dan pelaporan keuangan menjadi jauh lebih mudah dan efisien. Software akuntansi telah menjadi solusi penting bagi banyak perusahaan, baik besar maupun kecil, karena mampu membantu dalam mengelola berbagai aspek keuangan, mulai dari pencatatan […]