Populix

Bagaimana saya dapat mencairkan reward dari akun Populix dan berapa lama waktu yang dibutuhkan hingga dana masuk ke rekening saya?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Untuk mencairkan reward, silakan klik ‘Tarik Dana’ di laman ‘Reward’. Perlu diketahui bahwa minimal saldo penarikan adalah Rp15.000 dan membutuhkan waktu kerja maksimal 1×24 jam.

Penarikan di bawah Rp50.000 akan dikenakan biaya Rp5.000 untuk biaya administrasi.

Artikel Terkait
Apa itu Dividen? Ini Pengertian, Jenis, Prosedur, Cara Hitung
Dividen adalah istilah yang perlu Anda pahami ketika berinvestasi. Sebab ini berkaitan dengan pembagian hasil atau laba perusahaan. Dalam manajemen keuangan, dividen adalah ibarat hadiah yang dibayarkan perusahaan kepada pemegang saham atas investasi mereka, bisa berbentuk tunai maupun saham. Nah, jika Anda ingin memahami lebih lanjut tentang apa itu dividen, sebaiknya langsung saja simak penjelasan […]
Subjek Penelitian: Definisi, Ciri-Ciri, dan Macamnya
Salah satu bagian penting dalam laporan penelitian, penulisan karya tulis ilmiah seperti skripsi mahasiswa tingkat akhir dan makalah adalah subjek penelitian. Pengertian subjek penelitian adalah fenomena, benda maupun orang yang dapat memberikan data dan informasi kepada peneliti. Informasi ini berguna untuk menjawab rumusan masalah dengan runtut dan menyeluruh. Lalu, apa saja macam-macam subjek penelitian dan […]
7 Cara Menjaga Kesehatan Mental yang Sederhana, Yuk Simak!
Dalam menjalani hidup, kesehatan fisik dan kesehatan mental adalah dua kondisi yang harus diperhatikan untuk mencapai kedamaian secara utuh serta menghindari burnout. Bahkan, kesehatan mental memiliki peranan yang krusial terhadap kesehatan fisik. Ada beberapa cara menjaga kesehatan mental yang bisa dilakukan bahkan melalui langkah yang sangat sederhana. Namun pada faktanya, masih banyak individu yang lupa […]