Populix

Bisakah saya membuat beberapa akun di Populix?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Setiap orang hanya diperbolehkan memiliki satu akun. Jika responden ditemukan memiliki lebih dari satu akun, maka Populix akan melakukan pemblokiran/penghapusan akun beserta reward/poin yang telah dikumpulkan.

Artikel Terkait
Tak Mau Uji Emisi? Sederet Sanksi Menanti Warga DKI 
Demi menekan polusi udara di DKI Jakarta dan sekitarnya, pemerintah tampak serius memberlakukan pengetatan aturan uji emisi kendaraan. Jika tidak lolos maka kendaraan bisa tidak melintas di jalan di kawasan Jabodetabek hingga tak bisa perpanjang STNK. Lantas apakah masyarakat sudah memahami terkait tilang/disinsentif uji emisi ini? Salah satu penyebab udara di DKI Jakarta dan sekitarnya […]
Apakah Industri Halal Indonesia Bisa Bersaing secara Global?
Angka perekonomian pasa industri halal Indonesia diperkirakan akan meningkat pesat karena adanya rencana pemerintah tentang Indonesia sebagai pusat halal dunia di tahun 2024. Presiden Joko Widodo menargetkan Indonesia menjadi Pusat Halal Dunia (Global Halal Hub) pada 2024. Sebab, Indonesia yang memiliki populasi Muslim terbesar di dunia, sehingga berpotensi menjadi pusat industri halal dunia. Terkait industri […]
6 Cara Membuat CV ATS Friendly, Mudah Dilakukan!
CV atau curriculum vitae sangat diperlukan saat akan melamar pekerjaan. Kini, CT ATS friendly lah yang sering menjadi sorotan utama, sehingga Anda perlu mengetahui cara membuat CV ATS friendly. Apa itu CV ATS friendly? Adapun yang dimaksud CV ATS friendly yaitu format CV yang ramah atau dapat terbaca oleh ATS atau Applicant Tracking System. ATS […]