Populix

Apakah saya bisa menghapus akun Populix saya?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Pengguna dapat menghapus akun Populix secara mandiri melalui menu Akun Ubah Data Diri Hapus Akun.

Akun yang sudah dihapus akan kehilangan reward yang sudah dikumpulkan dan email atau nomor telepon yang sudah digunakan sebelumnya tidak dapat didaftarkan ulang.

Artikel Terkait
Riset Pasar untuk Industri FMCG: Apa Saja yang Bisa Digali?
Industri FMCG (Fast Moving Consumer Goods) merupakan salah satu sektor yang sangat dinamis, apalagi dipengaruhi dengan persaingan ketat dan kebutuhan konsumen yang terus berubah. Produk-produk dalam kategori FMCG, seperti makanan, minuman, produk kebersihan, dan kebutuhan rumah tangga, memiliki siklus yang cepat, sehingga menuntut perusahaan untuk terus berinovasi dan beradaptasi. Dalam industri FMCG, keputusan konsumen bisa […]
Sampel: Definisi, Metode Pengambilan, Pentingnya Sampel
Dalam proses penelitian sering kita mendengar istilah sampel. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), sampel adalah sesuatu yang digunakan untuk menunjukkan sifat suatu kelompok yang lebih besar. Selain itu, definisi lain sampel dari KBBI yaitu bagian kecil yang mewakili kelompok atau keseluruhan yang lebih besar; percontoh. Sederhananya, sampel merupakan bagian dari populasi. Ya, sampel dan […]
Mengenal Istilah Fast Fashion dan Dampaknya bagi Kehidupan
Tak banyak disadari, fast fashion adalah salah satu sisi gelap di balik glamornya sektor industri fesyen. Hal ini sejalan dengan pengertian fast fashion, yaitu sebuah istilah untuk menyebut industri tekstil yang terus memproduksi berbagai model busana dalam waktu singkat dengan menggunakan bahan baku berkualitas buruk sehingga tidak tahan lama. Lalu, mengapa fast fashion disebut sebagai […]