Populix

Berapa lama saya harus mengerjakan sebuah studi?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Masing-masing studi memiliki durasi waktu yang berbeda-beda, namun memakan waktu sekitar 10-15 menit. Kamu harus menyelesaikan studi dalam waktu yang sudah ditentukan oleh peneliti. Jika kamu terlalu lama atau terlalu cepat dalam mengerjakan studi, maka partisipasi kamu akan otomatis dibatalkan dan kamu tidak mendapatkan imbalan.

Artikel Terkait
Strategi Menyebarkan Kuesioner Penelitian ke Target Responden
Menyebarkan kuesioner penelitian kuantitatif ke target responden yang tepat sangat menentukan kualitas data primer yang dikumpulkan. Ketepatan karakteristik responden memastikan bahwa informasi yang diperoleh benar-benar sesuai kondisi yang sebenarnya. Oleh karena itu, pemanfaatan survey berbayar dapat menjadi strategi efektif untuk menjangkau responden yang tepat sehingga validitas data tetap terjaga dan hasil penelitian lebih dapat diandalkan. […]
Nadiem Makarim: Kenaikan UKT Hanya untuk Mahasiswa Baru
Masalah kenaikan UKT sedang menjadi sorotan publik. Persoalan ini bahkan memicu aksi protes mahasiswa di sejumlah Perguruan Tinggi Negeri (PTN). Para mahasiswa menganggap bahwa kenaikan Uang Kuliah Tunggal (UKT) ini terlalu mahal dan tidak rasional, bahkan ada yang mengalami kenaikan UKT hingga lima kali lipat. Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbud Ristek) Nadiem Makarim […]
10 Software Inventory Management Terbaik  untuk Kelola Stok Bisnis
Stok barang yang tidak terkontrol bisa menjadi masalah serius, seperti barang yang habis tanpa disadari, kelebihan persediaan stok, hingga kesalahan pencatatan yang akhirnya mengganggu arus transaksi dan keuangan. Bisnis dengan perputaran stok yang cepat sering kewalahan jika masih mengandalkan pencatatan manual. Selain memakan waktu, risiko human error sangat besar.  Itulah sebabnya banyak perusahaan mulai beralih […]