Populix

Reward saya belum masuk ke rekening bank atau akun e-wallet saya, apa yang harus saya lakukan?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Jika Anda menerima email notifikasi ‘Penarikan Reward Berhasil’, artinya tim Populix sudah berhasil melakukan transfer saldo ke rekeningmu.

Akan tetapi, apabila Anda mendapat email, tetapi reward tersebut belum masuk ke rekening, mohon ditunggu selambatnya 3×24 jam kerja.

Pastikan bahwa nomor rekening yang Anda masukkan saat melakukan penarikan sudah benar, serta lakukan pengecekan mutasi rekening secara berkala. Pastikan juga Anda menghubungi pihak bank terkait, karena kesalahan juga bisa terjadi pada sistem bank.

Artikel Terkait
Business Insights to Navigate Indonesia’s Complexity
Business insight plays an important role in market expansion. Without business insights, companies expanding risk becoming directionless, inefficient, or unable to respond to market dynamics effectively. This level of importance increases when a business is targeting a market as complex as Indonesia. For Southeast Asian companies, Indonesia represents an interesting opportunity due to its large […]
Apa itu Bundling? Pengertian, Manfaat, Jenis & Tips Membuat
Dalam dunia marketing, bundling adalah salah satu strategi pemasaran yang kerap digunakan untuk mendorong volume penjualan. Pasalnya, strategi ini cukup efektif dalam menarik minat pelanggan. Yup, Anda tentu pernah membeli sebuah produk yang menawarkan paket hemat atau package deals seperti Buy One Get One, bukan? Well, promo tersebutlah yang dimaksud dengan bundling product. Nah, untuk […]
Brand Research: Optimalkan Bisnis Anda dengan Cara Tepat
Brand research adalah bentuk strategi untuk memahami bagaimana konsumen memandang merek bisnis Anda, sejauh mana merek bisnis dikenal, dan bagaimana posisi bisnis Anda dibandingkan kompetitor. Di tengah persaingan bisnis yang semakin ketat, melakukan brand research atau riset merek menjadi langkah penting agar perusahaan tidak sekadar hadir di pasar, tetapi relevan dan dipercaya konsumen. Melalui riset […]