Jawaban studimu akan ditinjau oleh tim peneliti kami sebelum reward diberikan. Proses ini memakan waktu maksimal 3 hari kerja. Untuk jawaban yang statusnya ‘disetujui’ akan mendapatkan saldo Populix sesuai dengan nilai yang ditampilkan pada bagian depan studi. Untuk jawaban yang statusnya ‘ditolak’ akan mendapatkan poin reward.
Kapan saya menerima reward setelah menyelesaikan studi?
4 tahun yang lalu 2 MENIT MEMBACA
Likes:
1
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Agregator Ekspedisi: Definisi, Manfaat, dan Rekomendasi Terbaik
Dalam dunia e-commerce yang semakin berkembang, pengiriman barang menjadi salah satu faktor penting yang menentukan kepuasan pelanggan. Banyaknya pilihan jasa ekspedisi membuat pelaku bisnis harus pintar dalam memilih layanan terbaik. Salah satu solusi yang semakin populer adalah aggregator ekspedisi. Dengan menggunakan sistem ini, pelaku usaha bisa mengelola pengiriman dari berbagai jasa ekspedisi hanya dalam satu […]
KPPS Adalah: Pengertian, Tugas, Anggota, dan Kewajiban
Menjelang Pemilihan Umum atau Pemilu 2024, tentu kita perlu tahu segala hal yang berkaitan dengan ini, salah satunya yaitu tentang KPPS. KPPS adalah Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara. Mengutip laman PPID Bawaslu, KPPS merupakan kelompok yang dibentuk oleh PPS (Panita Pemungutan Suara) untuk melaksanakan pemungutan suara di tempat pemungutan suara (TPS). Untuk lebih lengkapnya, seperti tugas, […]
Mengenal Lucky Draw, Keuntungan, hingga Cara Melakukannya
Istilah lucky draw pastinya sudah sering terdengar di telinga Anda. Atau justru Anda sudah pernah, bahkan sering, mendapatkannya? Lucky draw termasuk salah satu program yang sering dilakukan oleh sejumlah perusahaan atau bisnis. Dan biasanya para pelanggan setia sangat menantikan program tersebut. Yuk, mengenal lebih jelas tentang lucky draw. Apa Itu Lucky Draw? Lucky draw adalah […]
IDN
ENG