Jawaban studimu akan ditinjau oleh tim peneliti kami sebelum reward diberikan. Proses ini memakan waktu maksimal 3 hari kerja. Untuk jawaban yang statusnya ‘disetujui’ akan mendapatkan saldo Populix sesuai dengan nilai yang ditampilkan pada bagian depan studi. Untuk jawaban yang statusnya ‘ditolak’ akan mendapatkan poin reward.
Kapan saya menerima reward setelah menyelesaikan studi?
4 tahun yang lalu 2 MENIT MEMBACA
Likes:
1
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
10 Contoh Kuesioner Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif
Kuesioner adalah satu dari berbagai teknik pengumpulan data yang sering digunakan dalam penelitian. Anda bisa mencari contoh kuesioner penelitian untuk berbagai kebutuhan, misalnya skripsi, survei kepuasan pelanggan, maupun survei kinerja karyawan. Sebenarnya teknik ini mirip dengan wawancara, tetapi pengemasannya melalui kertas berisikan pertanyaan-pertanyaan yang harus dijawab oleh responden. Nah, Anda tak perlu bingung mencari contoh […]
8 Persiapan Kuliah S2 yang Wajib Diketahui Sebelum Mendaftar
Membuat keputusan melanjutkan studi S2 haruslah dipikirkan secara matang. Sebab, persiapan kuliah S2 atau program magister cukup berbeda dengan kuliah S1 atau sarjana. Persiapan yang lebih rinci diperlukan ketika hendak kuliah program magister. Penting pula memikirkan tujuan Anda mengambil studi S2, seperti untuk karier dan kehidupan pribadi Anda. Selain itu, di sejumlah program S2 ada […]
Polusi Jadi ‘Momok’ Warga Jakarta, Uji Emisi Jadi Solusi
Polusi udara di wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya menjadi persoalan penting yang harus segera diselesaikan. Belakangan, masalah ini cukup menarik perhatian. Pasalnya, masyarakat di wilayah ini sudah mulai sadar dengan kualitas udara di DKI Jakarta dan sekitarnya. Hal ini terlihat dari studi yang dilakukan Populix bersama dengan Vital Strategies bertajuk “Survei Persepsi Masyarakat terhadap Uji […]
IDN
ENG