Populix

Apakah dikenakan biaya saat melakukan registrasi?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Mendaftar sebagai responden di Populix sepenuhnya gratis dan tidak dipungut biaya apapun.

Artikel Terkait
Transaksi Bisnis dengan Kartu Kredit: Pilihan atau Keharusan?
Di Indonesia, penggunaan kartu kredit belum sepopuler metode pembayaran lain seperti transfer bank, QRIS, hingga e-wallet. Sesuai dengan data dari Euromonitor, transaksi digital di Indonesia pada tahun 2023 masih didominasi oleh penggunaan dompet digital, QRIS, transfer bank, dan uang tunai​​.  Padahal, pembayaran dengan kartu kredit menawarkan berbagai manfaat yang penting untuk dipertimbangkan. Tentunya, ini menjadi […]
Research Gap: Pengertian, Jenis, dan Cara Menemukannya
Berbicara mengenai skripsi, metode penelitian dan seputarnya, tentunya Anda sudah tidak asing lagi dengan istilah research gap atau celah dalam penelitian. Research gap adalah situasi di mana ditemukannya inkonsistensi antara hasil penelitian dengan data-data yang mendukungnya. Artinya, dibutuhkan penelitian baru untuk menjawab ‘celah’ tersebut. Bahkan tak terbatas pada penelitian, sebutan research gap pun cukup populer […]
3 Alasan Pentingnya Riset bagi Penulis, Cek di Sini!
Bertahun-tahun bekerja di media online membuat saya begitu dekat dengan tulisan atau artikel. Dari pengalaman itu pula membuat saya sadar betapa pentingnya riset bagi penulis.  Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti riset adalah penyelidikan (penelitian) suatu masalah secara bersistem, kritis, dan ilmiah untuk meningkatkan pengetahuan dan pengertian, mendapatkan fakta yang baru, atau melakukan penafsiran […]