Populix

Saya melakukan top up, tetapi saldo tersebut belum masuk di PopCoins saya. Apa yang harus saya lakukan?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Mohon ditunggu selambatnya 1×24 jam kerja. Namun, apabila saldo masih belum masuk hingga lebih dari 1×24 jam kerja, kamu dapat menghubungi kami melalui email di support@populix.co atau pilih tombol ‘Bantuan’ di pojok kanan atas layar.

Artikel Terkait
11 Cara Jualan Online untuk Pemula Bermodal Kecil & Laris!
Sedang berpikir untuk merintis usaha sendiri lewat internet, tetapi belum terlalu paham bagaimana cara jualan online? Jangan khawatir, sebab Populix punya tipsnya untuk Anda. Bagi seorang pemula, terjun ke dunia bisnis memang mungkin bukan hal mudah. Kabar baiknya, berkat perkembangan teknologi, kini Anda sudah bisa mulai membuka bisnis rumahan secara online dengan mudah. Akan tetapi, […]
Populix
05 Mei 2023
Bagaimana Cara Membuat Akun Populix?
Populix merupakan consumer insights platform yang membangun basis data responden dari kalangan masyarakat umum di seluruh Indonesia. Tujuannya adalah untuk membantu bisnis dan institusi agar dapat mempelajari kebutuhan konsumennya melalui survei yang akurat, terpercaya, dan berbasis real-time. Siapa pun bisa menjadi responden Populix, mulai dari mahasiswa, ibu rumah tangga, pekerja kantoran, hingga ojek online. Setiap […]
Jurnal Ilmiah: Pengertian, Tujuan, dan Jenis
Mungkin Anda sudah tidak asing dan sering mendengar tentang jurnal ilmiah. Jurnal ilmiah adalah bentuk publikasi akademik hasil penelitian ilmiah tentang topik atau disiplin ilmu tertentu. Mengutip laman Imaginated, pada pertengahan abad ke-17 London, The Royal Society of London didirikan dengan tujuan bahwa tidak ada pengetahuan ilmiah yang akan diterima sampai dapat diverifikasi. Susunan umum […]