Setiap jawaban studi yang kamu berikan akan melalui proses validasi oleh peneliti. Harap dicatat bahwa, kamu tidak diperbolehkan untuk menjawab studi dengan asal, karena jika kamu menjawab asal atau tidak mengikuti instruksi yang diberikan, maka jawaban studi akan dianggap gagal atau ditolak. Namun, jika kamu tidak yakin bahwa jawaban studimu ditolak karena kesalahan, kamu dapat menghubungi kami di support@populix.co.
Studi saya ditolak, apa yang bisa saya lakukan?
4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Tren AI dan Penelitian, Kenali Manfaat serta Tantangannya!
Di era digital yang kian berkembang, penggunaan AI dan penelitian menjadi topik yang semakin relevan. Artificial Intelligence (AI) semakin memiliki peran penting dalam beberapa aspek, termasuk penelitian. Kemampuannya untuk membantu proses analisis data hingga memberikan wawasan baru, membuat AI menjadi alat yang sangat relevan dalam penelitian modern. Di artikel ini kita akan membahas alasan AI […]
8 Cara Mengatur Waktu Kerja dan Kuliah agar Tetap Seimbang
Keputusan kerja sambil kuliah memang perlu dipikirkan secara matang. Dua aktivitas ini akan pastinya akan memakan waktu Anda. Oleh karena itu, perlu tahu cara mengatur waktu kerja dan kuliah agar kedua hal ini bisa dilakukan secara seimbang. Tak hanya waktu, Anda pun perlu membagi fokus untuk kerja dan kuliah. Jangan sampai salah satunya jadi terbengkalai […]
Uncovering What Made Seblak a Global Viral Dish
Something is interesting about seblak. This traditional Indonesian street food has recently gone viral dish, attracting not only food lovers in Indonesia but also people from around the world. It leaves us with the biggest questions: why has this simple Indonesian snack become so popular? Why are people so obsessed with it? The answer isn’t […]
IDN
ENG