Setiap jawaban studi yang kamu berikan akan melalui proses validasi oleh peneliti. Harap dicatat bahwa, kamu tidak diperbolehkan untuk menjawab studi dengan asal, karena jika kamu menjawab asal atau tidak mengikuti instruksi yang diberikan, maka jawaban studi akan dianggap gagal atau ditolak. Namun, jika kamu tidak yakin bahwa jawaban studimu ditolak karena kesalahan, kamu dapat menghubungi kami di support@populix.co.
Studi saya ditolak, apa yang bisa saya lakukan?
4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Realitas Kesetaraan Gender Perempuan di Dunia Kerja
Kesetaraan gender kerap menjadi isu global yang didiskusikan di berbagai kanal. Kesetaraan gender merujuk pada kesamaan penuh antara perempuan dan laki-laki, dalam memenuhi hak politik, ekonomi, sosial, budaya, dan sipil (Kompas, 2024). Salah satu isu yang dibangun dalam hal ini meliputi kesetaraan dalam dunia kerja. Dalam Pasal 5 & 6 UU No. 13 Tahun 2003 […]
Apa itu Digital Nomad? Pengertian, Jenis, dan Tips Suksesnya
Dengan adanya kemajuan teknologi dan bonus demografi, banyak muncul profesi baru yang semula tidak ada. Salah satunya adalah digital nomad. Tahukah Anda apa itu digital nomad? Jadi sederhananya, digital nomad adalah sebuah pekerjaan yang tidak terkait dengan ruang dan waktu serta sangat mengandalkan teknologi. Konon katanya, profesi digital nomad ini cocok untuk Anda yang suka […]
Metode Penelitian: Pengertian, Jenis, dan Contohnya
Apa itu metode penelitian? Pengertian metode penelitian adalah proses harus dilewati oleh setiap peneliti untuk mengumpulkan data sebelum nantinya mulai menganalisis data. Artinya kegiatan ini merupakan bagian penting ketika Anda menyusun sebuah tulisan ilmiah. Hampir seluruh instansi pendidikan saat ini mewajibkan penggunaannya untuk kelengkapan riset ilmiah yang mereka lakukan. Dalam pembahasan di bawah ini, Populix […]
IDN
ENG