Membuat survei di PopSurvey sangat terjangkau. Kamu bisa menjalankan survei dengan anggaran mulai dari Rp 50.000 untuk 2 pertanyaan terhadap 50 responden.
Berapa anggaran yang harus saya siapkan jika ingin membuat survei di PopSurvey?
4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA
Likes:
Bagikan ini ke
atau copy link ini
Artikel Terkait
Dominasi Suara Milenial dan Gen-Z di Pemilu 2024
Sebentar lagi kita akan meninggalkan tahun 2023 dan masuk ke tahun 2024. Kita tahu bahwa akan ada pemilihan umum tahun 2024 (Pemilu 2024). Untuk pertama kalinya, para voters akan didominasi oleh generasi Milenial dan GenZ. Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengatakan akan ada 66,8 juta voters dari generasi Milenial dan 46,8 juta voters dari GenZ. Artinya, […]
Tips Mencegah Bias Responden pada Survei Penelitian Akademik
Dalam dunia penelitian atau riset, termasuk juga penelitian akademik, kualitas data menjadi faktor utama yang menentukan validitas hasil penelitian. Namun, salah satu tantangan terbesar yang sering dihadapi peneliti adalah mencegah bias responden. Bias responden terjadi ketika individu yang terlibat dalam penelitian memberikan jawaban yang tidak sepenuhnya jujur, terpengaruh oleh cara pertanyaan disusun, atau bahkan terpengaruh […]
4 Langkah Mengolah Data Primer dari Kuesioner Penelitian
Mengolah data primer adalah langkah pertama dan paling krusial dalam penelitian kuantitatif. Sebab, data yang dikumpulkan langsung dari responden melalui kuesioner atau wawancara menjadi fondasi utama kualitas analisis. Akan tetapi, data mentah atau data primer tidak bisa langsung dipakai begitu saja. Jika ada kesalahan saat mengolahnya, mulai dari data cleaning sampai menyusunnya dalam tabel, hasil […]
IDN
ENG