Populix

Mengapa diperlukan foto KTP saat registrasi?

4 tahun yang lalu 1 MENIT MEMBACA

Informasi KTP diperlukan hanya untuk proses verifikasi dan validasi jawaban studi, dan tidak untuk keperluan lainnya. Responden diwajibkan mengunggah foto KTP asli dan nomor handphone sendiri. Populix tidak mengizinkan penggunaan KTP dan nomor handphone ganda. Pelanggaran berakibat pada pemblokiran/penghapusan akun beserta reward/poin yang telah dikumpulkan.

Artikel Terkait
Social Research Agency: Kunci Memahami Perubahan Sosial
Social research agency memegang peranan penting dalam membantu berbagai pihak untuk memahami dinamika sosial yang terus berkembang di tengah masyarakat. Dari pergeseran nilai budaya, perubahan perilaku generasi muda, hingga respons masyarakat terhadap kebijakan publik. Itu semua merupakan bentuk perubahan sosial yang memerlukan perhatian dan analisis mendalam. Tanpa riset yang terstruktur, perubahan-perubahan tersebut bisa luput dari […]
Apa itu Market Share? Pengertian, Fungsi, Jenis, & Rumusnya
Market share adalah salah satu aspek yang cukup penting bagi perusahaan. Sederhananya, ini merupakan tingkat persentase dari total penjualan suatu industri. Besarnya persentase market share sebuah perusahaan biasanya menjadi tolok ukur keberhasilan bisnis atau strategi pemasaran. Namun yang jadi pertanyaan, bagaimana cara menghitung market share? Nah, artikel berikut akan membahas secara tuntas mulai dari pengertian […]
7 Tips Membuat CV Akademik Mahasiswa untuk Pendaftaran S2
Masih banyak mahasiswa yang belum benar-benar memahami cara menyusun CV akademik yang tepat untuk keperluan pendaftaran S2. Sebagian besar hanya mengandalkan format CV profesional, tanpa menonjolkan aspek penting seperti pencapaian akademik, publikasi, maupun pengalaman penelitian. Tak jarang, ada pula mahasiswa yang menyertakan informasi kurang relevan dan membuat CV terlihat kurang rapi. Melalui artikel ini, Anda […]